Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

3 Alasan James Rodriguez Sulit Gabung Persib, Maung Bandung Yakin Teruskan Transfer Mustahil?

Media Vietnam menjelaskan sulitnya merealisasikan James Rodriguez, salah satu incaran Persib Bandung di bursa transfer.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in 3 Alasan James Rodriguez Sulit Gabung Persib, Maung Bandung Yakin Teruskan Transfer Mustahil?
zimbio.com
James Rodriguez 

Sebelumnya bintang Piala Dunia 2014 tersebut memperkuat Everton pada musim 2020/2021.

Baru-baru ini ada klub Brasil, Botafogo yang minat dengan James Rodriguez.

Gelandang Everton Kolombia James Rodriguez (tengah) merayakan gol keduanya, gol keempat mereka selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Everton dan Brighton Hove dan Albion di Goodison Park di Liverpool, barat laut Inggris pada 3 Oktober 2020.
JAN KRUGER / POOL / AFP
Gelandang Everton Kolombia James Rodriguez (tengah) merayakan gol keduanya, gol keempat mereka selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Everton dan Brighton Hove dan Albion di Goodison Park di Liverpool, barat laut Inggris pada 3 Oktober 2020. JAN KRUGER / POOL / AFP (JAN KRUGER / POOL / AFP)

3. Kebiasaan Transfer

Faktor lain yang membuat gagalnya transfer James Rodriguez ialah kebiasaan klub.

Rata-rata klub di Asia Tenggara membeli pemain untuk memenuhi posisi bek tengah atau striker.

Hal tersebut diperagakan Persib Bandung musim lalu.

Luis Milla mayoritas menggunakan pemain asing di posisi bek dan striker.

Berita Rekomendasi

Tersebut nama Nick Kuipers (bek) serta duet, Ciro Alves dan David da Silva di lini serang Si Maung.

Sedangkan lini tengah untuk pemain lokal seperti Dedi Kusnandar dan Ricky Kambuaya.

Adalagi Marc Klok, yang terhitung pemain lokal setelah dinaturalisasi.

James Rodriguez dirasa nanggung dengan berposisi sebagai gelandang serang.

Baca juga: Bursa Transfer Liga 1: Persib Amankan 3 Bintang Timnas U-20 Indonesia, Ada Pemain Kesayangan STY

Ciro Alves (kanan) sedang melakukan selebrasi dengan David Da Silva (kiri) yang mampu mencetak gol dalam laga pekan ke-20 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 26 Januari 2023.
Ciro Alves (kanan) sedang melakukan selebrasi dengan David Da Silva (kiri) yang mampu mencetak gol dalam laga pekan ke-20 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 26 Januari 2023. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

(Tribunnews.com/Bayu Panegak)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
27
16
9
2
47
24
23
57
2
Dewa United
27
14
7
6
54
29
25
49
3
Persebaya
27
14
6
7
32
28
4
48
4
Persija Jakarta
26
12
7
7
41
31
10
43
5
Malut United
27
11
10
6
34
26
8
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas