Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Sosok Eduardo Almeida yang Resmi Jadi Pelatih RANS Nusantara, Pernah Bikin Aremania Geram

Inilah sosok mantan pelatih Arema FC, Eduardo Almeida yang kini nahkodai RANS Nusantara, dulu pernah bikin Aremania geram

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Sosok Eduardo Almeida yang Resmi Jadi Pelatih RANS Nusantara, Pernah Bikin Aremania Geram
Instagram @eduardo_almeida_coach
Mantan pelatih Arema FC, Eduardo Almeida resmi nahkodai RANS Nusantara 

TRIBUNNEWS.COM - Sosok mantan pelatih Arema FC, Eduardo Almeida kembali berkarier di Indonesia.

Kali ini, Eduardo Almeida akan menangani RANS Nusantara FC musim depan.

Ya, RANS Nusantara secara resmi mengenalkan Eduardo Almeida sebagai pelatih kepala pada Senin (15/5/2023).

"Selamat bergabung di RANS Nusantara FC Coach @eduardo_almeida_coach ‼️

Ayo bekerja sama agar RANS Nusantara FC lebih baik di Musim Kedua! Semangat berjuang bersama kami Coach," tulis akun @rans.nusantara.

Terakhir Eduardo Almeida menahkodai Arema FC pada 3 Mei 2021 hingga 5 September 2022.

Sejak saat itu, Almeida belum melanjutkan kariernya sebagai pelatih klub.

Baca juga: BRI Liga 1 Kembali Makan Korban, Kini Giliran Pelatih Eduardo Almeida yang Dipecat Arema FC

Berita Rekomendasi

Kehadiran Almeida ini sekaligus menggeser posisi Rodrigo Santana yang baru saja dilepas RANS Nusantara pada akhir bulan April 2023 lalu.

Kedatangan Almeida tentu diharapkan untuk mengubah pola permainan RANS Nusantara musim depan.

Mengingat pada Liga 1 2022/2023, RANS Nusantara harus bertengger di zona degradasi.

Beruntung RANS Nusantara tak turun kasta lagi karena regulasi menghapus degradasi pada Liga 1 musim lalu.

Namun RANS tak secara detail menjelaskan kontrak Almeida dengan mereka.

Gaya kepelatihan Almeida sebenarnya pernah tuai kontroversi saat menahkodai Arema FC.

Aremania tidak terlalu menyukai Eduardo Almeida, bukan karena pribadinya, melainkan karena cenderung menerapkan strategi negative football.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas