Jadwal Agenda Timnas Indonesia setelah SEA Games 2023: Tantang Argentina Jadi yang Terdekat
Setelah Piala Dunia U20 yang batal dan Piala Asia 2023 yang diundur, agenda Timnas Indonesia tidak terlalu padat untuk musim depan.
Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
Akankah benar-benar terealisasi Lionel Messi cs akan menjadi lawan Garuda Nusantara.
Kendati demikian pihak PSSI belum mengumumkan lawan resmi untuk FIFA Match Day.
Setelah itu agenda Timnas Indonesia akan kosong dan berlanjut pada bulan September 2023.
Baca juga: Media Argentina Bocorkan Tanggal Pertandingan Timnas Indonesia vs Lionel Messi Cs di FIFA Matchday
2. September 2023
September menjadi jatah dua agenda yakni FIFA Match Day dan Kualifikasi Piala Asia U23.
Belum diketahui secara pasti apakah tim senior dan U23 bermain bersamaan.
Atau dari pihak Timnas U23 Indonesia saja yang memainkan pertandingan.
Kualifikasi tersebut akan memperebutkan tiket ke putaran final bulan April 2024 di Qatar.
Medali Emas SEA Games 2023 dapat menjadi modal berharga Timnas Indonesia.
Selain itu terdapat Asian Games 2022 Hangzhou China yang berlangsung pada 23 September-8 Oktober 2023.
Agenda ini telah ditunda satu tahun karena efek Covid-19.
Belum diketahui secara pasti berapa jenjang umur Timnas yang akan tampil.
Range usia bisa dari U22 hingga U24, tergabung kebijakan panitia.
Baca juga: Pratama Arhan Suasana Hatinya Campur Aduk Usai Timnas Indonesia U-22 Raih Emas SEA Games 2023
3. Oktober - November 2023