Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Argentina Jadi Lawan Kedua Indonesia yang Punya Trofi Piala Dunia, Tim Sebelumnya Bantai Garuda

Argentina bakal jadi tim kedua dengan trofi Piala Dunia yang bertanding melawan Timnas Indonesia. Sebelumnya ialah Uruguay.

Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Argentina Jadi Lawan Kedua Indonesia yang Punya Trofi Piala Dunia, Tim Sebelumnya Bantai Garuda
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
Pesepak bola Timnas Indonesia, Witan Sulaeman (kiri, depan) melakukan selebrasi bersama rekan-rekan setimnya, Asnawi Mangkualam (kedua kiri, membelakangi lensa), Dendy Sulistyawan (ketiga kiri), Marc Klok (kedua kanan), dan Edo Febriansyah (kanan) usai mencetak gol pertama Indonesia ke gawang Timnas Burundi dalam laga kedua FIFA Macthday antara Burundi melawan Indonesia di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Jawa Barat, Selasa (28/3/2023) malam. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 2-2 (0-0). Argentina bakal jadi tim kedua dengan trofi Piala Dunia yang bertanding melawan Timnas Indonesia. Sebelumnya ialah Uruguay. TRIBUNNEWS/JEPRIMA 

Kini 13 tahun telah berlalu dan wajah Timnas Indonesia berubah, jika dahulu Garuda belum banyak diisi oleh pemain naturalisasi kini yang terjadi sebaliknya.

Kemungkinan besar pemain naturalisasi akan menghiasi lini belakang Indonesia ketika bentrok melawan Lionel Messi dkk.

Messi bakal dikawal oleh Jordi Amat, Sandy Walsh, Shayne Pattynama yang merupakan bek naturalisasi.

Ada pula nama Elkan Bagott, bek jangkung yang akan ikut menambah kekuatan lini belakang pasukan Shin Tae-yong.

Pemain depan Barcelona Argentina Lionel Messi (kiri) bersaing dengan bek Espanyol Jordi Amat (kanan) selama pertandingan sepak bola liga Spanyol RCD Espanyol vs FC Barcelona pada 8 Januari 2012 di stadion Cornella-El Prat di Cornella.
Pemain depan Barcelona Argentina Lionel Messi (kiri) bersaing dengan bek Espanyol Jordi Amat (kanan) selama pertandingan sepak bola liga Spanyol RCD Espanyol vs FC Barcelona pada 8 Januari 2012 di stadion Cornella-El Prat di Cornella. (FOTO AFP / GEN LLUIS GEN LLUIS / AFP)

Khusus bagi Jordi Amat, sosok Lionel Messi tentu tidaklah asing lagi.

Pasalnya, Jordi Amat telah beberapa kali bersua dengan Lionel Messi saat masih berkostum Espanyol.

Bahkan Jordi Amat sempat membuat La Pulga tak berdaya kala Espanyol menahan imbang 1-1 Barcelona pada 2012 silam.

Berita Rekomendasi

Sejak tahun itu hingga 2019, Amat cukup sering berhadapan dengan Messi di Liga Spanyol dengan memakai seragam Rayo Vallecano, Real Betis, dan Espanyol.

(Tribunnews.com/Deni/Hafidh Rizky Pratama)(BolaSport.com/Metta Rahma Melati)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
29
16
10
3
53
24
29
58
3
Nottm Forest
29
16
6
7
49
35
14
54
4
Chelsea
29
14
7
8
53
37
16
49
5
Man. City
29
14
6
9
55
40
15
48
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas