Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Daftar Pemain Persis Solo di Liga 1 2023/2024: Usung Target Tembus 4 Besar, Lini Depan Menjanjikan

Simak daftar pemain Persis Solo untuk mengarungi Liga 1 2023/2024. Usung target tembus 4 besar. Miliki lini depan yang menjanjikan.

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Daftar Pemain Persis Solo di Liga 1 2023/2024: Usung Target Tembus 4 Besar, Lini Depan Menjanjikan
TRIBUNNEWS/MUHAMMAD NURSINA
Selebrasi pesepak bola Persis Solo, Ramadhan Sananta (tengah) usai mencetak gol dalam laga uji coba Persis Solo melawan Jeonbuk Hyundai Motor di Stadion Manahan, Kota Solo, Jawa Tengah, Sabtu (17/6/2023) malam. Persis Solo harus mengakui keunggulan Jeonbuk Hyundai Motor dengan skor 1-2 (1-1). TRIBUNNEWS/MUHAMMAD NURSINA 

"Target utama kami pada musim depan adalah mencapai play-off, karena pada musim ini kita memiliki play-off season."

"Semua pemain percaya kita bisa berhasil. Kami akan bekerja keras untuk mencapainya," imbuhnya.

Pesepak bola Persis Solo, Ramadhan Sananta (tengah) mengontrol bola dalam pertandingan ujicoba Liga 1 antara Persis Solo vs Persebaya di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (24/6/2023) malam. Persebaya menang dengan skor 4-3 (0-3) dari Persis Solo. TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina
Pesepak bola Persis Solo, Ramadhan Sananta (tengah) mengontrol bola dalam pertandingan ujicoba Liga 1 antara Persis Solo vs Persebaya di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (24/6/2023) malam. Persebaya menang dengan skor 4-3 (0-3) dari Persis Solo. TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina (TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina)

Tidak Akan Tambah Pemain Baru

Jelang Liga 1 2023-2024, Persis Solo juga mengindikasikan tidak akan menambah lagi rekrutan anyar mereka.

Sosol Samuel Christianson yang didatangkan dari PSM Makassar tersebut nampaknya akan menjadi rekrutan terakhir Persis Solo.

Sejauh ini, Persis telah merekrut 6 pemain yakni Ramadhan Sananta, Moussa Sidibe, Diego Bardanca, Arif Budiyono, Roni (David Gonzales) dan Samuel Christianson Simanjuntak.

"Kita baru ini resmikan Samuel Simanjuntak (hari ini)," kata Edwin Klok.

BERITA REKOMENDASI

"Dengan transfer ini, kita pikir sudah selesai, kita siap untuk musim ini."

"Kalau semua akan jalan seperti sekarang, tidak ada pemain cedera, atau apapun (dalam sepak bola tidak bisa prediksi)."

"Tapi dengan tim yang kita punya sekarang, saya pikir kita sudah siap," tambahnya.

Lini Depan Menjanjikan

Selebrasi pesepak bola Persis Solo, Ramadhan Sananta usai mencetak gol dalam laga uji coba Persis Solo melawan Jeonbuk Hyundai Motor di Stadion Manahan, Kota Solo, Jawa Tengah, Sabtu (17/6/2023) malam. Persis Solo harus mengakui keunggulan Jeonbuk Hyundai Motor dengan skor 1-2 (1-1). TRIBUNNEWS/MUHAMMAD NURSINA
Selebrasi pesepak bola Persis Solo, Ramadhan Sananta usai mencetak gol dalam laga uji coba Persis Solo melawan Jeonbuk Hyundai Motor di Stadion Manahan, Kota Solo, Jawa Tengah, Sabtu (17/6/2023) malam. Persis Solo harus mengakui keunggulan Jeonbuk Hyundai Motor dengan skor 1-2 (1-1). TRIBUNNEWS/MUHAMMAD NURSINA (TRIBUNNEWS/MUHAMMAD NURSINA)

Persis Solo memiliki modal apik untuk menatap kompetisi Liga 1 2023/2024.


Armada Leonardo media tersebur memiliki pemain yang menjanjikan.

Tiga penyerang anyar Persis Solo berhasil tampil impresif di laga pramusim.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
9
4
4
1
12
5
7
16
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas