Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Bukan Marc Klok, Pemain Termahal Liga 1 Dipegang Dimitrios Kolovos Capai Rp10,43 Miliar

Setelah jendela transfer pertama resmi ditutup, pemain yang memiliki nilai tertinggi dipegang gelandang serang Dewa United, Dimitris Kolovos

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Bukan Marc Klok, Pemain Termahal Liga 1 Dipegang Dimitrios Kolovos Capai Rp10,43 Miliar
Instagram @kolovosdimitris
Pemain termahal Liga 1 musim ini dipegang Dimitris Kolovos, gelandang Dewa United 

Marc Klok dibeli Persib Bandung dengan angka Rp8,26 miliar.

Dan nama selanjutnya adalah kiper asing Dewa United, Sonny Stevens yang dibeli dengan harga Rp7,82 miliar.

Sonny Stevens merupakan kiper termahal yang pernah bermain di Liga 1.

Baca juga: Bursa Transfer Liga 1 Ditutup, Persib Bandung Jadi Klub Termewah, Persija Keenam

Dikutip dari situs Transfermarkt, deretan pemain termahal musim ini tentu masih didominasi pemain asing.

Kecuali Marc Klok pemain berlabel Timnas Indonesia yang terus nangkring di jajaran pemain paling ternilai.

Sementara pemain Persija Jakarta tak seperti musim lalu yang kerap mendominasi memiliki pemain termahal.

Musim ini bahkan pemain termahal Persija tak masuk 10 besar, Ondrej Kudela.

Berita Rekomendasi

Berikut 15 pemain termahal putaran pertama Liga 1 2023/2024, dikutip dari Transfermarkt:

1. Dimitris Kolovos - Dewa United Rp10,43 miliar

2. Marc Klok - Persib Bandung Rp8,23 miliar

3. Sonny Stevens - Dewa United Rp7,82 miliar

4. Matias MIer - Bhayangkara FC Rp7,82 miliar

5. Roni Gonzalez - Persis Solo Rp6,95 miliar

6. Jefferson Assis - Bali United Rp6,95miliar

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas