Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Rumor Abroad: Lebih Mujur dari Marselino Ferdinan, Bocah Ajaib Thailand OTW ke Kasta Top Belgia

Sedang training di Leicester City, Wajar saja Suphanat Mueanta diminati oleh klub yang memiliki level lebih tinggi dari Marselino Ferdinan.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Rumor Abroad: Lebih Mujur dari Marselino Ferdinan, Bocah Ajaib Thailand OTW ke Kasta Top Belgia
Instagram Suphanat Mueanta
Timnas U22 Indonesia bernafas lebih lega saat bomber Thailand, Suphanat Mueanta berpeluang absen di SEA Games 2023 Kamboja. Kini Wonderkids Suphanat Mueanta masuk dalam rumor transfer klub asal Belgia. 

Jika Suphanat Mueanta done deal denga OH Laeuven berarti terdapat lima pemain ASEAN yang merumput di Liga Belgia.

Selain Sandy Walsh (KV Mechelen) dan Marselino Ferdinan (KMSK Deinze) terdapat juga Ilham Fandi dari Singapura dan Luqman Hakim dari Malaysia.

Untuk Ilham Fandi membela klub serupa Marselino Ferdinan di KMSK Deinze.

Sedangkan Luqman Hakim tercatat sebagai pemain KV Kortrijk (kasta pertama Belgia), meski sekarang menjadi pemain pinjaman di UMF Njardvik.

Bersama klubnya saat ini, Luqman Hakim mampu mencatatkan delapan penampilan dan satu gol di kasta kedua Liga Irlandia.

Pemain timnas U-16 Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin.
Pemain timnas U-16 Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin. (TWITTER.COM/THEAFCDOTCOM)

(Tribunnews.com/Bayu Panegak)

BERITA TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas