Segrup dengan Timnas U23 Indonesia, Gali Freitas Absen Bela Timor Leste di Piala AFF U23 2023
Federasi Sepak Bola Timor Leste (FFTL) dipastikan tidak membawa Gali Freitas di Piala AFF U23 2023.
Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
Instagram @PSISfcofficial
Selebrasi winger PSIS Semarang, Gali Freitas saat mencetak gol di Liga 1 2023. Federasi Sepak Bola Timor Leste (FFTL) dipastikan tidak membawa Gali Freitas di Piala AFF U23 2023.
Postur: 165cm
Kaki Terkuat: Kiri
Harga Pasaran: Rp 869 juta
- Riwayat Transfer
Juli 2023: PSIS Semarang
Februari 2023: Karketu Dili FC
Juli 2022: Assalam FC
Januari 2019: Lalenok United
Berita Rekomendasi
Januari 2017: SLB Laulara
Akademi: Timor Leste Youth
- Karier Timnas Timor Leste
Debut Senior: September 2018
Senior (Penampilan/Gol): 9/1
U23 (Penampilan/Gol): 5/1
U16 (Penampilan/Gol): 9/11
- Prestasi
Top Skor Liga Timor Leste (2018/2019)
Juara Liga Timor Leste (2020)
(Tribunnews.com/Ipunk, Bayu Panegak)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.