Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persija Vs Persib: Adem, Jakmania Akan Kawal Rombongan Maung ke Stadion Patriot Candrabhaga

Pengawalan itu akan dilakukan Jakmania dari penginapan tim Persib Bandung menuju ke venue pertandingan kontra Persija Jakarta.

Penulis: Alfarizy Ajie Fadhillah
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Persija Vs Persib: Adem, Jakmania Akan Kawal Rombongan Maung ke Stadion Patriot Candrabhaga
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Aksi kreatif The Jakmania menampilkan koreografi pada pertandingan liga 1 Persija Jakarta melawan Persebaya di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Minggu (30/7/2023). Persija Jakarta berhasil memenangkan pertandingan dengan skor tipis 1-0. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

Pertandingan ini tentu sangat dinantikan oleh para Jakmania. Mengingat, duel kontra Maung Bandung sarat akan gengsi.

Oleh karena itu, Diky berharap Jakmania bisa memadati Stadion Patriot Candrabhaga untuk memberikan dukungana secara langsung kepada Riko Simanjuntak dkk.

Kendati demikian, Diky juga mengimbau para Jakmania yang tidak memiliki tiket untuk tidak memaksa masuk ke stadion.

"Imbauannya pasti yang pertama saya mengimbau temen-temen Jakmania untuk hadir datang langsung ke Stadion Patriot bagi yang memiliki tiket," ujar Diky.

"Bagi yang tidak punya tiket atau tidak kebagian tiket silakan nobar di wilayah masing-masing atau nobar di tempat yang sudah disediakan, Persija juga bikin nobar di Cinepolis bioskop itu juga," tuturnya.

Sekadar informasi, Persija Jakarta dan  Persib Bandung saat ini sedang sama-sama belum konsisten sampai pekan ke-10 Liga 1 2023/24.

Persib Bandung saat ini duduk di peringkat ke-11 dengan koleksi 14 poin hasil dari tiga kemenangan, lima hasil imbang, dan dua kekalahan.

Berita Rekomendasi

Sementara itu, Persija membayangi Maung Bandung di posisis ke-12 dengan torehan 13 angka. Riko Simanjuntak dan kolega mencatatkan tiga kemenangan, tiga hasil imbang, dan empat kekalahan.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas