Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jadwal Liga 1 Pekan Ini Live Indosiar: Persis vs Persija di Manahan, Persib Jamu Persita

Simak jadwal Liga 1 2023/2024 yang bakal memasuki pekan ke-14, mulai Jumat (29/9/2023).

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Jadwal Liga 1 Pekan Ini Live Indosiar: Persis vs Persija di Manahan, Persib Jamu Persita
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Pesepak bola Persija Jakarta Ilham Rio Fahmi berebut bola dengan pesepak bola Persebaya pada pertandingan Liga 1 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Minggu (30/7/2023). Pada babak pertama pertandingan berakhir 1-0 untuk keunggulan Persija Jakarta. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

Persib Bandung saat ini memang tengah on fire di Liga 1.

Tercatat, dari lima pertandingan terakhir, skuad Bojan Hodak itu mampu meraih empat kemenangan dan sekali hasil imbang.

Satu-satunya hasil imbang yang didapat Persib ialah saat bertandang ke markas Persija Jakarta pada pekan ke-12 lalu.

Melawan Persita tentu Persib berambisi untuk mempertahankan tren positifnya untuk mendongkrak posisinya ke puncak klasemen.

Saat ini Persib Bandung berada di peringkat ke-5 klasemen sementara Liga 1.

Maung Bandung memiliki poin sama dengan PSIS Semarang yang berada di peringkat keempat dengan koleksi 21 poin.

Pesepak bola Persib Bandung merayakan gol yang dicetak ke gawang Bhayangkara Presisi Indonesia FC pada lanjutan Liga 1 di Stadion Patriot Chandra Bhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (23/9/2023). Pada babak pertama Persib Bandung menahan seri Bhayangkara Presisi Indonesia FC dengan skor 1-1. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Pesepak bola Persib Bandung merayakan gol yang dicetak ke gawang Bhayangkara Presisi Indonesia FC pada lanjutan Liga 1 di Stadion Patriot Chandra Bhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (23/9/2023). Pada babak pertama Persib Bandung menahan seri Bhayangkara Presisi Indonesia FC dengan skor 1-1. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN (TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN)

Jadwal Liga 1 Pekan ke-14

  • Jumat, 29 September 2023
Berita Rekomendasi

Pukul 15.00 WIB - Barito Putera vs RANS Nusantara (Live Indosiar)

Pukul 19.00 WIB - Bali United vs Persikabo 1973 (Live Indosiar)

  • Sabtu, 30 September 2023

Pukul 15.00 WIB - PSIS Semarang vs PSM Makassar (Live Vidio)

Pukul 15.00 WIB - Dewa United vs Persebaya Surabaya (Live Indosiar)

Pukul 15.00 WIB - Arema FC vs PSS Sleman (Live Vidio)

Pukul 19.00 WIB - Persik Kediri vs Bhayangkara FC (Live Vidio)

Pukul 19.00 WIB - Persis Solo vs Persija Jakarta (Live Indosiar)

  • Minggu, 1 Oktober 2023
Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas