Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Brunei, Shin Tae-yong Banyak Opsi

Shin Tae-yong memiliki banyak opsi dalam mengatur susunan pemain pertandingan antara Timnas Indonesia vs Brunei.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Brunei, Shin Tae-yong Banyak Opsi
Tribun Solo/Muhammad Nursina
Shin Tae-yong saat membawa Timnas Indonesia lolos dari kualifikasi Piala Asia U23. Kini Shin Tae-yong bakal mengawal Timnas Indonesia senior di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Garuda Senior punya kedalaman skuad yang mengerikan. 

Adapun alasan STY tak menampilkan Ernando Ari karena ia lebih dijatah untuk Timnas Indonesia U23.

Kapten Timnas Indonesia, Rizky Ridho (kiri) berfoto dengan kiper, Ernando Ari di Stadion Manahan, Selasa (12/9/2023) malam. Rizky Ridho masuk dalam rencana Indra Sjafri di Timnas Indonesia U24 untuk Asian Games 2023.
Kapten Timnas Indonesia, Rizky Ridho (kiri) berfoto dengan kiper, Ernando Ari di Stadion Manahan, Selasa (12/9/2023) malam. Rizky Ridho masuk dalam rencana Indra Sjafri di Timnas Indonesia U24 untuk Asian Games 2023. (Tribunnews/Muhammad Nursina)

Berlalih ke tiga bek sejajar, Shin Tae-yong diprediksi menggunakan jasa Elkan Baggott, Rizky Ridho serta Jordi Amat.

Ketiga pemain tersebut telah berkerja sama sejak gelaran FIFA Matchday Maret 2023 kontra Burundi (25/3/2023).

Walhasil ketiganya diprediksi memiliki chemistry tersendiri dalam mengawal pertahanan.

Adapun selain trio bek tersebut, Timnas Indonesia masih memiliki Wahyu Prasetyo, Yance Sayuri hingga Sandy Walsh.

Sebuah opsi yang melimpah untuk Shin Tae-yong.

Bek Timnas Indonesia usai lawan Burundi, Rizky Ridho, Jordi Amat, dan Elkan Baggott berfoto di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Sabtu (25/3/2023) malam.
Bek Timnas Indonesia usai lawan Burundi, Rizky Ridho, Jordi Amat, dan Elkan Baggott berfoto di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Sabtu (25/3/2023) malam. (PSSI)

Berlanjut ke sisi gelandang dan wingback, Shin Tae-yong makin banyak opsi pemain.

Berita Rekomendasi

Diprediksi wingback kiri dan kanan, akan dihuni oleh Asnawi Mangkualam yang juga bertindak sebagai kapten dan Shayne Pattynama.

Lalu di posisi serupa, Shin Tae-yong masih punya opsi, yakni Edo Febriansyah dan Pratama Arhan.

Posisi wingback diprediksi menjadi titik rotasi Shin Tae-yong, mengingat tugasnya yang berat, untuk membantu pertahanan dan penyerangan.

Sedangkan lini gelandang Timnas Indonesia bakal dihuni duet Marc Klok dan Arkhan Fikri.

Keduanya memiliki peran sebagai penyeimbang, sebagai gelandang box to box.

Lalu Shin Tae-yong dapat memasukan Rachmat Irianto jika dirasa ingin lebih bertahan.

Dan sebaliknya memasukan Ricky Kambuya jika butuh lebih menyerang.

Pemain Timnas Indonesia, Marc Klok jelang hadapi Argentina di FIFA Matchday
Pemain Timnas Indonesia, Marc Klok jelang hadapi Argentina di FIFA Matchday (Instagram @marcklok)
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas