Jadwal Liga Champions Asia, Jordi Amat Terbang ke Korea, Johor Darul Tazim Tantang Ulsan
Jadwal pertandingan Ulsan vs Johor Darul Tazim akan berlangsung di Munsu Football Stadium, Selasa (24/10/2023) pukul 17.00 WIB.
Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Dwi Setiawan

Instagram @officialjohor
Penampilan Jordi Amat bertindak sebagai Kapten saat JDT menang 2-0 atas Pahang FC
"Kami akan berusaha meraih kemenangan kedua setelah melawan Pathum," tutupnya.
Pertandingan Ulsan vs Johor Darul Tazim akan berlangsung di Munsu Football Stadium, Selasa (24/10/2023) pukul 17.00 WIB.
Berikut jadwal Liga Champions Asia matchday 3:
Senin, 23 Oktober 2023
Pukul 21.00 WIB - AGMK vs Sepahan
Pukul 23.00 WIB - Al Ittihad vs Al Quwa Al Jawiya
Pukul 23.00 WIB - Sharjah vs Nasaf
Pukul 23.00 WIB - Navbahor vs Nassaji Mazandaran
Berita Rekomendasi
Selasa, 24 Oktober 2023
Pukul 01.00 WIB - Al Hilal vs Mumbai City
Pukul 01.00 WIB - Al Saad vs Al Faisaly
Pukul 17.00 WIB - Urawa Reds vs Pohang Steelers
Pukul 17.00 WIB - Ulsan vs Johor Darul Tazim
Pukul 19.00 WIB - BG Pathum United vs Kawasaki
Pukul 17.00 WIB - Wuhan Three Towns vs Hanoi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.