Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026 Hari Ini, Timnas Indonesia Live RCTI, Vietnam hingga Jepang

Jadwal kualifikasi Piala Dunia 2026 hari ini, Selasa (21/11/2023), Vietnam, Thailand, Malaysia, hingga Timnas Indonesia live RCTI.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026 Hari Ini, Timnas Indonesia Live RCTI, Vietnam hingga Jepang
Dok: PSSI
Shin Tae-yong memimpin latihan Timnas Indonesia sebagai persiapan laga perdana Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran kedua. 

Pukul 20.15 WIB - Nepal vs Yemen

Pukul 20.30 WIB - India vs Qatar

Pukul 21.00 WIB - Palestina vs Australia

Pukul 21.00 WIB - Kyrgyzstan vs Oman

Pukul 21.45 WIB - Suriah vs Jepang

Pukul 22.45 WIB - Bahrain vs UEA

Pukul 23.00 WIB - Yordania vs Saudi Arabia

Berita Rekomendasi

Pukul 00.00 WIB - Afghanistan vs Kuwait

Shin Tae-yong Bidik 3 Poin

Starting eleven Timnas Indonesia hadapi tuan rumah Irak di laga pembuka Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran kedua. Irak sukses mengalahkan Timnas Indonesia dengan skor 5-1 di Stadion Internasional Basra.
Starting eleven Timnas Indonesia hadapi tuan rumah Irak di laga pembuka Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran kedua. Irak sukses mengalahkan Timnas Indonesia dengan skor 5-1 di Stadion Internasional Basra. (Dokumen: PSSI)

Tak ada alasan bagi Shin Tae-yong untuk meraih kemenangan di Manila untuk Timnas Indonesia.

Kekalahan telak dari Irak, faktor cuaca, perjalanan yang jauh, hingga kondisi fisik pemain yang tidak sepenuhnya fit harus dipinggirkan demi tekad membawa pulang 3 poin ke Tanah Air.

Tak sedikit cobaan bagi Timnas Indonesia, belum lagi soal kondisi lapangan karena pada kesempatan ini bermain di lapangan rumput sintetis berbeda dengan situasi sebelumnya saat di Irak maupun Tanah Air yang sebagian besar rumput asli.

"Kami akan bermain dengan apa yang menguntungkan kami dan dengan gaya permainan kami," ucap Shin Tae-yong.

"Jelas Irak dan Dilipina adalah dua tim yang memiliki perbedaan besar. Bukan hanya tentang gaya permainan, ada banyak perbedaan," sambungnya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
16
12
3
1
37
16
21
39
2
Chelsea
17
10
5
2
37
19
18
35
3
Arsenal
17
9
6
2
34
16
18
33
4
Nottm Forest
17
9
4
4
23
19
4
31
5
Bournemouth
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas