Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Transfer Pemain Liga Inggris, Arsenal Korbankan Eddie Nketiah untuk Striker Papan Atas

Bursa transfer pemain Liga Inggris musim dingin atau pertengahan musim pada Januari mendatang, Arsenal dikabarkan mengorbankan Eddie Nketiah.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Transfer Pemain Liga Inggris, Arsenal Korbankan Eddie Nketiah untuk Striker Papan Atas
GLYN KIRK / AFP
Striker Arsenal Inggris #14 Eddie Nketiah mengangkat bola pertandingan saat ia merayakan setelah mencetak golnya, dan gol ketiga mereka selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Arsenal dan Sheffield United di Stadion Emirates di London pada 28 Oktober 2023. 

Oleh sebab itu, Arsenal pernah coba mendekatinya pada awal tahun 2022 sebelum ditolak Fiorentina.

Dusan Vlahovic pun akhirnya mendarat ke rival, Juventus dengan mahar senilai 80 juta Euro.

Arsenal tampaknya masih menginginkan jasa pemain Serbia tersebut meskipun performanya tidak konsisten bersama Juventus.

Dia telah mencetak 27 gol dalam 72 pertandingan bersama Bianconeri dan musim ini mencetak 4 gol dari 14 pertandingan.

Dusan Vlahovic dinilai lebih ideal secara harga dibandingkan Ivan Toney atau Osimhen yang juga jadi incaran The Gunners.

Penyerang Juventus asal Serbia #09 Dusan Vlahovic merayakan setelah mencetak gol ketiga timnya selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Juventus dan Lazio di “Stadion Allianz” di Turin, pada 16 September 2023. MARCO BERTORELLO /AFP
Penyerang Juventus asal Serbia #09 Dusan Vlahovic merayakan setelah mencetak gol ketiga timnya selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Juventus dan Lazio di “Stadion Allianz” di Turin, pada 16 September 2023. MARCO BERTORELLO /AFP (MARCO BERTORELLO /AFP)

(Tribunnews.com/Sina)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
16
12
3
1
37
16
21
39
2
Chelsea
18
11
5
2
38
19
19
38
3
Nottm Forest
18
10
4
4
24
19
5
34
4
Arsenal
17
9
6
2
34
16
18
33
5
Newcastle
18
8
5
5
28
21
7
29
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas