Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Liga Italia Juventus vs Roma, Gol Rabiot Bawa Si Nyonya Tua Dekati Inter Milan

Hasil grande partita Serie A Liga Italia antara Juventus vs Roma berakhir dengan skor 1- untuk kemenangan Si Nyonya Tua.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Hasil Liga Italia Juventus vs Roma, Gol Rabiot Bawa Si Nyonya Tua Dekati Inter Milan
Isabella BONOTTO / AFP
Gelandang Juventus Prancis #25 Adrien Rabiot (kedua kiri) merayakan bersama penyerang Juventus asal Serbia #9 Dusan Vlahovic (kanan) setelah mencetak gol dalam pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Juventus dan Roma di Stadion Allianz di Turin, pada 30 Desember. 2023. 

Pada menit 74 misalnya, Paulo Dybala melepaskan tembakan keras dari sisi tengah lapangan, namun laju bola mengarah ke posisi Szczesny berada.

Kedua tim pun melakukan sejumlah pergantian pemain di pertengahan babak kedua, Roma memainkan El Shaarawy untuk menambah daya gedor serangan.

Namun, hingga peluit panjang dibunyikan wasit, berbagai upaya kedua tim untuk menghasilkan gol dalam laga ini tidak berhasil.

Juventus berhasil mempertahankan keunggulan 1-0 dari Roma.

Susunan Pemain Juventus vs Roma

Juventus

Szczesny, Gatti, Bremer, Danilo, Timothy Weah, McKennie, Locatelli, Rabiot, Kostic, Yildiz, Vlahovic.

Berita Rekomendasi

Pelatih: Massimiliano Allegri

Roma

Rui Patricio, Mancini, Dieo Llorente, Ndicka, Nissen, Cristante, Oaredes, Bove, Zalewski, Lukaku, Dybala.

Pelatih: Jose Mourinho

(Tribunnews.com/Sina)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
17
12
2
3
26
12
14
38
2
Atalanta
16
12
1
3
39
17
22
37
3
Inter Milan
15
10
4
1
40
15
25
34
4
Lazio
17
11
1
5
32
24
8
34
5
Fiorentina
15
9
4
2
28
11
17
31
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas