Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Skor Irak vs Yordania: Menang, Singa Mesopotamia Makin Sempurna di Piala Asia

Dengan kemenangan atas Yordania, membuat Irak memegang rekor empat kemenangan beruntun dalam turnamen Piala Asia.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Prediksi Skor Irak vs Yordania: Menang, Singa Mesopotamia Makin Sempurna di Piala Asia
HECTOR RETAMAL / AFP
Penyerang Irak #18 Aymen Hussein merayakan bersama rekan satu timnya setelah mencetak gol kedua timnya pada pertandingan sepak bola Grup D Piala Asia AFC Qatar 2023 antara Irak dan Jepang di Stadion Kota Pendidikan di Al-Rayyan, sebelah barat Doha pada 19 Januari 2024. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut prediksi skor pertandingan babak 16 besar Piala Asia 2023 antara Irak vs Yordania, Senin (29/1/2024).

Jadwal Irak vs Yordania akan dihelat di Stadion Internasional Khalifa pada hari ini, kick-off 18.30 WIB.

Bursa prediksi skor lebih menjagokan Singa Mesopotamia -julukan Irak- sebagai pemenang atas Yordania.

Dengan kemenangan tersebut, membuat Irak memegang rekor empat kemenangan beruntun dalam turnamen Piala Asia.

Para pemain Irak bertepuk tangan kepada para penggemar di akhir pertandingan sepak bola Grup D Piala Asia AFC Qatar 2023 antara Irak dan Jepang di Stadion Kota Pendidikan di Al-Rayyan, sebelah barat Doha pada 19 Januari 2024.
Para pemain Irak bertepuk tangan kepada para penggemar di akhir pertandingan sepak bola Grup D Piala Asia AFC Qatar 2023 antara Irak dan Jepang di Stadion Kota Pendidikan di Al-Rayyan, sebelah barat Doha pada 19 Januari 2024. (HECTOR RETAMAL / AFP)

Diketahui, Irak tampil mengejutkan dalam fase grup Piala Asia 2023.

Kampiun Piala Asia 2007 tersebut berhasil keluar sebagai juara grup D 2023.

Bahkan Irak menyingkirkan perlawanan dari Timnas Indonesia, Vietnam hingga Jepang.

BERITA REKOMENDASI

Untuk kemenangan atas Jepang di luar prediksi banyak orang.

Pasalnya Samurai Biru yang digadang-gadang berpotensi kuat menjadi penguasa grup.

Namun, Irak yang kali ini diperkuat total 13 pemain naturalisasi serta keturunan akhirnya bisa melunturkan kans Jepang menjuarai grup.

Baca juga: Timnas Indonesia Pamit, Jalan Terjal Garuda Amankan Tiket Piala Asia 2027 Sudah Menanti

Kini, laga ke depan adalah melawan Yordania dalam babak 16 besar Piala Asia.

Pertandingan antara Irak vs Yordania bukanlah hal baru bagi kedua belah pihak.


Pasalnya baik Irak vs Yordania kerap bertemu karena memang berasal dari konfederasi wilayah yang serupa (Timur Tengah).

Bahkan kedua negara berbatasan langsung secara letak geografis. Yap, letak Yordania ialah tepat di sebelah barat dari negara Irak.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
10
8
1
1
19
6
13
25
2
Man. City
10
7
2
1
21
11
10
23
3
Nottm Forest
10
5
4
1
14
7
7
19
4
Chelsea
10
5
3
2
20
12
8
18
5
Arsenal
10
5
3
2
17
11
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas