Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Liga Arab Saudi: Al Nassr Menang 5-1, Cristiano Ronaldo Cetak Hat-trick ke-64

Al Nassr menang 5-1 atas Al Taee di Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo cetak hat-trick ke-64 sepanjang karier sepak bolanya.

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Hasil Liga Arab Saudi: Al Nassr Menang 5-1, Cristiano Ronaldo Cetak Hat-trick ke-64
Twitter @AlNassrFC
Senyuman bintang Al Nassr, Cristiano Ronaldo setelah mencetak gol ke gawang Al Fateh pada pekan ke-20 Liga Arab Saudi, Minggu (18/2/2024) dini hari WIB. Al Nassr menang 5-1 atas Al Taee di Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo cetak hat-trick ke-64 sepanjang karier sepak bolanya. 

Kartu Merah: Al Nassr 0-1 Al Taee

Jalannya Laga

Menilik formasi kedua tim, baik Al Nassr dan Al Taee sama-sama menggunakan 4-2-3-1.

Di sisi Al Nassr, Cristiano Ronaldo masih menjadi andalan dalam urusan menjebol gawang lawan.

Ronaldo ditopang oleh Sadio Mane yang siap memberikan umpan-umpan matang.

Sepuluh menit berjalan Al Nassr selaku tuan rumah tampil menekan pertahanan Al Taee.

Pada menit ke-14, Virgil Misidjan mendapat kartu kuning pertama usai melakukan pelanggaran ke arah pemain Al Nassr.

Momentum Al Nassr akhirnya muncul pada menit ke-20 setelah Otavio berhasil menjebol gawang melalui assist dari Abdulrahman Ghareeb.

Berita Rekomendasi

Nahas keunggulan Al Nassr itu hanya bertahan dua menit setelah Virgil Misidjan berhasil menyamakan kedudukan.

Marcelo Brozovic (Al Nassr) sedang menggiring bola saat melawan Al Taee di Liga Arab Saudi pada Minggu (31/3/2024) dinihari WIB.
Marcelo Brozovic (Al Nassr) sedang menggiring bola saat melawan Al Taee di Liga Arab Saudi pada Minggu (31/3/2024) dinihari WIB. (Twitter Al Nassr)

Tak lama berselang, Virgil Misidjan malah mendapatkan kartu kuning kedua (36').

Dengan ini, Al Taee akan bermain dengan 10 pemain.

Unggul jumlah pemain, Al Nassr makin gencar mengurung pertahanan lawan.

Momentum Al Nassr akhirnya muncul pada masa injury time melalui sundulan Abdulrahman Ghareeb usai mendapat umpan matang dari Sadio Mane.

Walhasil, skor 2-1 untuk keunggulan Al Nassr menghiasi keseruan babak pertama.

Pada babak kedua, Al Nassr melakukan pergantian dengan memasukkan nama Maran untuk mengganti peran dari Sami Al Najei.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas