Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Perbandingan Harga Pasar Prancis U23 vs Guinea: Lawan Timnas Indonesia Bak Mendaki Bukit

Faktanya, lawan Timnas Indonesia kemarin bakal menjadi tim salah satu tim lemah secara materi pemain dalam fase grup A Olimpiade Paris 2024.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Perbandingan Harga Pasar Prancis U23 vs Guinea: Lawan Timnas Indonesia Bak Mendaki Bukit
Kolasi AFP/CHANDAN KHANNA dan Instagram feguifootofficiel
Kolasi foto pemain Timnas Prancis serta Paris saint Germain (PSG) Kylian Mbappe bersanding dengan pemain Guinea sekaligus Getafe Ilaix Moriba. 

TRIBUNNEWS.COM - Guinea baru saja memastikan langkah ke Olimpiade Paris 2024 setelah mengalahkan Timnas Indonesia dalam pertandingan play-off, Kamis (9/5/2024).

Bermain di Training Camp milik Prancis, Guinea mencuri gol semata wayang melalui eksekusi penalti ke gawang Timnas Indonesia (29').

Walhasil kemenangan 1-0 itu meloloskan Guinea ke ajang Olimpiade Paris, Juli-Agustus 2024 mendatang.

Tentu kelolosan ini baru permulaan perjalanan dari Guinea.

Yap, lawan Timnas Indonesia masih punya perjalanan panjang mulai penyisihan grup A mendatang.

Di sana, Guinea telah ditunggu oleh lawan-lawan kuat seperti tim tuan rumah Prancis, Amerika Serikat hingga Selandia Baru.

Faktanya, lawan Timnas Indonesia kemarin bakal menjadi salah satu tim terlemah secara harga pasar pemain.

Gelandang Indonesia (6) Ivar Jenner (tengah) berebut bola dengan penyerang Guinea (11) Ousmane Camara (kiri) dan gelandang Guinea (18) Aguibou Camara (kanan) pada pertandingan play-off pra-Olimpiade antara Indonesia dan Guinea, untuk memperebutkan tempat terakhir dalam turnamen sepak bola Olimpiade putra Paris 2024, di Clairefontaine-en-Yvelines, selatan Paris, pada 9 Mei 2024. (MIGUEL MEDINA / AFP)
Gelandang Indonesia (6) Ivar Jenner (tengah) berebut bola dengan penyerang Guinea (11) Ousmane Camara (kiri) dan gelandang Guinea (18) Aguibou Camara (kanan) pada pertandingan play-off pra-Olimpiade antara Indonesia dan Guinea, untuk memperebutkan tempat terakhir dalam turnamen sepak bola Olimpiade putra Paris 2024, di Clairefontaine-en-Yvelines, selatan Paris, pada 9 Mei 2024. (MIGUEL MEDINA / AFP) (AFP/MIGUEL MEDINA)
Berita Rekomendasi

Jika kita bandingkan skuad Guinea memiliki harga pasar yang terpaut sangat jauh dari tim unggulan Prancis.

Dilansir melalui Transfermarkt, Guinea saat ini ditafsir dengan nominal Rp 182,92 miliar.

Skuad Timnas Guinea bermodalkan 19 pemain, yang 13 pemain di antaranya berkarier abroad.

Daftar kekuatan itu juga yang digunakan Guinea saat melawan Timnas Indonesia.

Baca juga: Lolos ke Olimpiade Paris 2024, Timnas Guinea Dipaksa Coret Satu Pemainnya

Lalu dengan skuad tersebut, jika kita bandingkan dengan Prancis bakal terpaut jarak sangat derastis.

Guinea diibaratkan mendaki bukit, dengan jarak menyentuh kata triliun-an.

Yap, Tim Ayam Jantan Prancis sendiri ditafsir memiliki nilai skuad lebih dari Rp 7,7 triliun.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas