Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Menebak Penyebab Elkan Baggott Tak Dipanggil ke Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Sakit Hati?

Menebak alasan Elkan Baggott tak dipanggil ke Timnas Indonesia. Karena Shin Tae-yong sakit hati?

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Menebak Penyebab Elkan Baggott Tak Dipanggil ke Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Sakit Hati?
TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina
Selebrasi pesepak bola Timnas Indonesia, Elkan Baggott setelah mencetak gol ke gawang China Taipei dalam ajang kualifikasi Piala Asia U23 2024 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (9/9/2023) malam. 

Disinyalir hal itulah yang membuat Shin Tae-yong sakit hati.

Apalagi, Shin Tae-yong memang dikenal tegas kepada pemain-pemain yang indisipliner.

Bahkan, Shin Tae-yong tak segan mencoret pemain tersebut dan tidak memanggilnya lagi ke Timnas Indonesia.

Kasus yang dialami Elkan Baggott ini pun pernah terjadi pada Egy Maulana Vikri.

Kala itu, Shin Tae-yong secara mendadak mencoret Egy Maulana Vikri pada FIFA Matchday Maret 2023 saat melawan Burundi.

Egy kala itu dicoret dari Timnas Indonesia karena mengaku sedang cedera.

Namun alih-alih menjalani pemulihan, Egy pun kala itu justru melakoni pertandingan lanjutan Liga 1 bersama Dewa United.

Berita Rekomendasi

Benar saja, setelah kejadian tersebut Egy Maulana Vikri tak dipanggil Shin Tae-yong pada FIFA Matchday edisi Juni 2023 saat melawan Palestina dan Argentina.

Namun setelah itu, Egy melontarkan permintaan maafnya kepada Shin Tae-yong.

Dan Egy pun akhirnya kembali dipanggil lagi Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia.

Tentu saja, langkah dari Egy tersebut dapat dijadikan contoh bagi Elkan ke depannya.

Diharapkan Elkan mau menjalin komunikasi dengan Shin Tae-yong agar dapat kembali membela Timnas Indonesia.

Apalagi, sosok Elkan Baggott merupakan salah satu pemain muda potensial yang dimiliki Timnas Indonesia saat ini.

Menarik dinantikan keputusan Shin Tae-yong ke depan.

Adakah peluang Elkan Baggott kembali memperkuat skuad asuhan Shin Tae-yong?

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas