Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

3 Pemain Abroad Timnas Indonesia yang Belum Punya Klub Jelang Musim 2024/2025

Inilah 3 pemain abroad Timnas Indonesia yang belum mempunyai klub jelang musim baru 2024/2025. Dua diantaranya adalah pemain keturunan.

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in 3 Pemain Abroad Timnas Indonesia yang Belum Punya Klub Jelang Musim 2024/2025
TRIBUNNEWS/Herudin
Skuad Timnas Indonesia saat menghadapi Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa (11/6) malam WIB. Inilah 3 pemain abroad Timnas Indonesia yang belum mempunyai klub jelang musim baru 2024/2025. Dua diantaranya adalah pemain keturunan. 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah 3 pemain abroad Timnas Indonesia yang belum mempunyai klub jelang musim baru 2024/2025.

Tiga pemain tersebut dua diantaranya merupakan pemain keturunan dan satu lainnya ialah bintang masa depan Timnas Indonesia.

Menariknya, tiga pemain ini merupakan pemain andalan Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Bahkan mereka berhasil mengantarkan Timnas Indonesia ke putaran ketiga serta mengamankan tiket putaran final Piala Asia 2027 yang digelar di Arab Saudi.

Lantas siapa saja ketiga pemain tersebut?

Berikut tiga pemain Timnas Indonesia yang belum punya klub jelang musim 2024/2025 yang telah dirangkum oleh Tribunnews:

Selebrasi Pemain Timnas Indonesia setelah Ragnar Oratmangoen cetak gol di kandang Vietnam, kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa (26/3/2024)
Selebrasi Pemain Timnas Indonesia setelah Ragnar Oratmangoen cetak gol di kandang Vietnam, kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa (26/3/2024) (PSSI)

1. Thom Haye

Nomor satu ada gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye.

Berita Rekomendasi

Seperti diketahui, Thom Haye telah resmi meninggalkan SC Heerenveen.

Meski demikian, Thom Haye sebenarnya tampil cukup memukau bersama klub asal Belanda itu.

Baca juga: Shin Tae-yong Masuk Rumah Sakit, Kontrak Anyar di Timnas Indonesia Tertunda

Bermain sebagai gelandang bertahan, Thom Haye sukses mencetak empat gol dan lima assist dalam 34 laga musim 2023/2024 saat membela SC Heerenveen.

Namun, Thom Haye tidak memiliki keinginan untuk memperpanjang kontrak dengan SC Heerenveen sejak Mei 2024.

Belum diketahui pasti kemanakah Thom Haye akan berlabuh pada musim 2024/2025.

2. Ragnar Oratmangoen

Nomor dua ada nama Ragnar Oratmangoen yang belum mempunyai klub menjelang musim baru.

Pada musim 2023/2024, Ragnar dipinjamkan Groningen FC ke Fortuna Sittard.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
24
17
6
1
58
23
35
57
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas