Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Daftar Ranking FIFA Lawan Timnas Indonesia di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ronde 3

Timnas Indonesia mendapati lawan-lawan dengan ranking FIFA terbaik dari setiap pot, kecuali Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Daftar Ranking FIFA Lawan Timnas Indonesia di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ronde 3
pssi.org
Pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes peluk Marselino Ferdinan setelah menang atas Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno. Timnas Indonesia akan menghadapi tim-tim dengan ranking FIFA terbaik dari setiap pot, kecuali pot 4, dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ronde 3 Zona Asia. 

Pot 2: Australia (23)*, Qatar (35), Irak (55)

Pot 3: Arab Saudi (56)*, Uzbekistan (62), Yordania (68)

Pot 4: Uni Emirat Arab (69), Oman (76), Bahrain (81)*

Pot 5: China (88)*, Palestina (95), Kirgistan (101)

Pot 6: Korea Utara (110), Indonesia (134)*, Kuwait (137)

*tergabung di Grup C

Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ronde 3

Grup A: Korea Utara, Kirgiztan, Uni Emirat Arab, Uzbekistan, Qatar, Iran

Berita Rekomendasi

Grup B: Kuwait, Palestina, Oman, Oman, Irak, Korea Selatan

Grup C: Timnas Indonesia, China, Bahrain, Arab Saudi, Australia, Jepang

(Tribunnews.com/Guruh)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
21
14
6
1
48
20
28
48
2
Arsenal
21
12
7
2
41
19
22
43
3
Nottm Forest
21
12
5
4
30
20
10
41
4
Newcastle
22
11
5
6
38
26
12
38
5
Chelsea
21
10
7
4
41
26
15
37
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas