Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

3 Fakta Hasil Final Euro 2024: Back-to-back Final Inggris Tak Berbekas, Spanyol Penguasa Eropa

Spanyol penguasa Eropa yang anti adu penalti, Inggris lagi-lagi kurang 'hoki' di final Euro 2024, back-to-back final tak berbekas.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in 3 Fakta Hasil Final Euro 2024: Back-to-back Final Inggris Tak Berbekas, Spanyol Penguasa Eropa
Jewel SAMAD/AFP
3 Fakta Hasil Final Euro 2024: Back-to-back Final Inggris Tak Berbekas - Spanyol merayakan gol kedua dalam final UEFA Euro 2024 antara Spanyol dan Inggris di Olympiastadion, Berlin, pada 14 Juli 2024. (Foto oleh Jewel SAMAD/AFP) 

Semula memiliki 3 trofi, kini bertambah satu dan artinya punya 4 gelar.

Torehan itu melewati koleksi Jerman yang awalnya sama-sama punya 3 gelar.

Dengan demikian, Spanyol resmi jadi penguasa Eropa lantaran punya empat gelar pada akhirnya.

Yang jelas, Euro 2024 sebuah capaian manis bagi Spanyol.

Bukan hanya soal gelar, namun pemain mudanya sangat bersinar dan tak luput dari sorotan media.

Ialah Lamine Yamal yang didapuk sebagai pemain muda terbaik di Euro 2024.

(Tribunnews.com/Niken)

BERITA TERKAIT
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas