Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Agenda Timnas Indonesia Pasca Juara Piala AFF U19 2024, Garuda Muda Beraksi Lagi di September

Inilah agenda yang dijalani Timnas Indonesia setelah menjuarai Piala AFF U19 2024. Indra Sjafri akan kembali berjuang di Kualifikasi Piala Asia U20.

Penulis: Dwi Setiawan
zoom-in Agenda Timnas Indonesia Pasca Juara Piala AFF U19 2024, Garuda Muda Beraksi Lagi di September
twitter/@TimnasIndonesia
Momen bersejarah Timnas Indonesia juarai Piala AFF U19 2024 di Stadion Gelora Bung Tomo, Senin (29/7/2024). Inilah agenda yang dijalani Timnas Indonesia setelah menjuarai Piala AFF U19 2024. Indra Sjafri akan kembali berjuang di Kualifikasi Piala Asia U20. 

29 September 2024

Timnas Indonesia vs Yaman

Timor Leste vs Maladewa

Drawing Kualifikasi Piala Asia U20 2025

Grup A

  • Vietnam (H)
  • Suriah
  • Bangladesh
  • Bhutan
  • Guam

Grup B

  • Uzbekistan
  • Bahrain
  • China Taipei (H)
  • Kamboja
  • Nepal

Grup C

  • Republik Korea
  • Lebanon
  • Uni Emirat Arab
  • Kuwait (H)
  • Kepulauan Mariana Utara

Grup D

  • Australia
  • Arab Saudi (H)
  • Palestina
  • Afghanistan
  • Makau
BERITA REKOMENDASI

Grup E

  • Tajikistan (H)
  • Oman
  • Malaysia
  • Sri Lanka
  • DPR Korea

Grup F

  • Indonesia (H)
  • Yaman
  • Timor-Leste
  • Maladewa

Grup G

  • IR Iran
  • Mongolia
  • India
  • Laos (H)

Grup H

  • Irak
  • Thailand (H)
  • Filipina
  • Brunei Darussalam

Grup I

  • Jepang
  • Republik Kyrgyzstan (H)
  • Myanmar
  • Turkmenistan

Grup J

  • Yordania
  • Qatar (H)
  • Singapura
  • Hong Kong
  • Tiongkok

Keterangan: H sebagai tim tuan rumah

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
10
8
1
1
19
6
13
25
2
Man. City
10
7
2
1
21
11
10
23
3
Nottm Forest
10
5
4
1
14
7
7
19
4
Chelsea
10
5
3
2
20
12
8
18
5
Arsenal
10
5
3
2
17
11
6
18

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas