Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

STY Ungkap Alasan Duel Timnas Indonesia vs Australia Digelar Malam Hari, Pengalaman Lawan Irak?

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengungkapkan alasan duel melawan Australia digelar malam hari.

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in STY Ungkap Alasan Duel Timnas Indonesia vs Australia Digelar Malam Hari, Pengalaman Lawan Irak?
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong memberikan instruksi kepada Ragnar Oratmangoen saat melawan Irak pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Kamis (6/6/2024). Indonesia harus mengakui keunggulan Irak setelah kalah dengan skor 2-0. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

"Ini dilakukan untuk persiapan pertandingan berikutnya."

"Karena lumayan mepet persiapannya yaitu pada 10 September 2024 melawan Australia," ujarnya.

Adapun Shin Tae-yong akan memanggil 26 pemain Timnas Indonesia untuk menghadapi Arab Saudi dan Australia.




Dari 26 pemain tersebut, rinciannya 14 pemain abroad dan 12 pemain dari Liga 1.

Pesepak bola Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan membatu pesepak bola Irak berdiri pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Kamis (6/6/2024). Indonesia harus mengakui keunggulan Irak setelah kalah dengan skor 2-0. TRIBUNNEWS/HERUDIN
Pesepak bola Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan membatu pesepak bola Irak berdiri pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Kamis (6/6/2024). Indonesia harus mengakui keunggulan Irak setelah kalah dengan skor 2-0. TRIBUNNEWS/HERUDIN (TRIBUNNEWS/HERUDIN)

Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

5 September 2024

Arab Saudi vs Indonesia

10 September 2024

BERITA TERKAIT

Indonesia vs Australia

10 Oktober 2024

Bahrain vs Indonesia

15 Oktober 2024

China vs Indonesia

14 November 2024

Indonesia vs Jepang

19 November 2024

Indonesia vs Arab Saudi

20 Maret 2025

Australia vs Indonesia

25 Maret 2025

Indonesia vs Bahrain

5 Juni 2025

Indonesia vs China

10 Juni 2025

Jepang vs Indonesia

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama) (BolaSport.com/Mochamad Hary Prasetya)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas