Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Manchester City Terancam Mentok 80 Poin, Efek Domino Absennya Rodri Gegara ACL

Efek domino diprediksi akan dirasakan Manchester City setelah terancam kehilangan sosok Rodri dalam mengarungi kompetisi musim ini.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Manchester City Terancam Mentok 80 Poin, Efek Domino Absennya Rodri Gegara ACL
Oli SCARFF / AFP
Gelandang Manchester City Rodri (2 kanan) mengajukan banding kepada wasit Inggris Anthony Taylor (kiri) karena mendapat kartu merah selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Manchester City dan Nottingham Forest di Stadion Etihad di Manchester, barat laut Inggris, pada 23 September 2023. 

Lalu ketika Manchester City bermain tanpa Rodri dalam 21 laga, presentase kemenangannya hanya 62 persen.

Lalu, kekalahan yang diderita Manchester City nyatanya presentasenya hampir 33% alias tiga kali lipat.

Berkaca dari data tersebut, Rodri benar-benar bisa dianggap sebagai pemain tervital The Citizens.

Gelandang Spanyol bernomor punggung 16 Rodri (tengah) mengangkat trofi saat berputar untuk menghormatinya setelah memenangkan pertandingan final sepak bola UEFA Euro 2024 antara Spanyol dan Inggris di Olympiastadion di Berlin pada tanggal 14 Juli 2024. (Foto oleh INA FASSBENDER / AFP)
Gelandang Spanyol bernomor punggung 16 Rodri (tengah) mengangkat trofi saat berputar untuk menghormatinya setelah memenangkan pertandingan final sepak bola UEFA Euro 2024 antara Spanyol dan Inggris di Olympiastadion di Berlin pada tanggal 14 Juli 2024. (Foto oleh INA FASSBENDER / AFP) (INA FASSBENDER / AFP)

Mengacu data tersebut juga, Opta bahkan berani memprediksi bahwa poin Manchester City bakal mentok 80 poin saja di Liga Inggris akhir musim ini.

Angka 80 poin didapatkan dari kalkulasi presentase dan potensi kehilangan poin yang dirasakan Manchester City selama ini saat tidak diperkuat Rodri.

Jikalau benar Manchester City hanya mampu mengumpulkan 80 poin saja pada akhir musim ini.

Kemungkinan jumlah poin tersebut belum cukup membuat The Citizens menjuarai Liga Inggris.

Berita Rekomendasi

Hal ini mengingat Arsenal hingga Liverpool diprediksi bisa melampuai poin itu jika bisa memanfaatkan ketidakhadiran Rodri bersama Manchester City sampai akhir musim ini.

Layak dinanti seperti apa cara Pep Guardiola selaku pelatih untuk menangani absennya Rodri musim ini?

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas