Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Belajar dari Arab Saudi dan Australia, Timnas Indonesia Harus Waspadai Satu Ancaman dari China

Belajar dari laga Australia dan Arab Saudi, Timnas Indonesia harus mewaspadai satu hal yang dimiliki China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Belajar dari Arab Saudi dan Australia, Timnas Indonesia Harus Waspadai Satu Ancaman dari China
Official AFC
China kalah 3-1 dari Australia pada matchday 3 kualifikasi Piala Dunia 2026 Round 3 di Adelaide Oval, Kamis (10/10/2024). China berupaya bangkit saat berjumpa Timnas Indonesia pada 15 Oktober mendatang. Belajar dari laga Australia dan Arab Saudi, Timnas Indonesia harus mewaspadai satu hal yang dimiliki China di Kualifikasi Piala Dunia 2026. 

Menurut data Transfermarkt, Timnas Indonesia unggul dari nilai skuad.

Timnas Indonesia saat ini menyentuh nilai skuad Rp411,08 miliar. Sedangkan China hanya memiliki nilai skuad Rp156,87 miliar.

Head to Head China vs Timnas Indonesia

  • Total Pertemuan: 17x
  • Indonesia Menang: 3x
  • Indonesia Kalah: 11x
  • Seri: 3x

12 Mei 1957 - Indonesia 2-0 China (Kualifikasi Piala Dunia)

02 Juni 1957 - China 4-3 Indonesia (Kualifikasi Piala Dunia)

23 Juni 1957 - Indonesia 0-0 China (Kualifikasi Piala Dunia)

05 Mei 1971 - China 1-2 Indonesia (Piala Presiden)

11 November 1981 - China 4-2 Indonesia (Kings Cup)

Berita Rekomendasi

03 Maret 1986 - China 2-0 Indonesia (Kings Cup)

25 Agustus 1986 - Indonesia 0-3 China (Merlion Cup)

20 Februari 1987 - Indonesia 3-1 China (Kings Cup)

07 Agustus 1988 - Indonesia 1-1 China (Jakarta Trophy)

08 Februari 1991 - China 3-1 Indonesia (Turnamen Merdeka)

20 April 1992 - China 2-0 Indonesia (Piala Asia)

16 Oktober 2000 - China 4-0 Indonesia (Piala Asia)

13 Mei 2001 - China 5-1 Indonesia (Kualifikasi Piala Dunia)

27 Mei 2001 - Indonesia 0-2 China (Kualifikasi Piala Dunia)

21 Juli 2004 - China 5-0 Indonesia (Piala Asia)

15 Oktober 2013 - Indonesia 1-1 China (Piala Asia)

15 November 2013 - China 1-0 Indonesia (Piala Asia)

(Tribunnews.com/Ali)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas