Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Shin Tae-yong Angkat Bicara Soal Ancaman Mundur Erick Thohir dari PSSI, Sukses Jadi Motivasi Pemain

Shin Tae-yong pun mengatakan bahwa motivasi dari Erick Thohir mampu dicerna dengan baik oleh para pemain.

Penulis: Abdul Majid
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Shin Tae-yong Angkat Bicara Soal Ancaman Mundur Erick Thohir dari PSSI, Sukses Jadi Motivasi Pemain
Instagram Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong bersama Ketua Umum PSSI Erick Thohir. 

Terpaut satu poin dengan Australia yang berada di peringkat kedua. 

Sementara Arab Saudi, Bahrain dan China berada di bawah Indonesia meskipun sama-sama mengemas enam poin.

Kondisi ini membuat persaingan grup C untuk bisa lolos langsung di peringkat kedua atau ke round keempat dengan finis di peringkat tiga atau empat masih sangat terbuka untuk semua negara.

Ranking FIFA Terbaru Negara ASEAN

Kemenangan Indonesia atas Arab Saudi ikut memengaruhi update ranking FIFA negara ASEAN, termasuk Thailand hingga Vietnam (22/11/2024).

Pertama, untuk Thailand melorot satu peringkat dari 96 ke 97.

Hal tersebut dituai Gajah Perang setelah tak mendapat hasil maksimal selama agenda FIFA Matchday November 2024.

Yap, Thailand dua kali tertahan imbang atas lawannya yaitu, Lebanon (0-0) dan Laos (1-1).

Berita Rekomendasi

Melalui kalkulasi Football-ranking, Thailand dikurangi 3,51 berkat hasil tersebut.

Ekspresi pemain Thailand ketika gagal memanfaatkan peluang saat pertandingan melawan Laos pada ajang FIFA Matchday November 2024.
Ekspresi pemain Thailand ketika gagal memanfaatkan peluang saat pertandingan melawan Laos pada ajang FIFA Matchday November 2024. (Facebook Changsuek)

Sejalan dengan itu, para pesaing Thailand juga mendapatkan hasil lebih positif.

Salah satunya didapat oleh Timnas Mozambik yang berhasil menaklukkan Guinea Bissau, skor 1-2 (20/11/2024).

Atas kemenangannya, Mozambik berhasil mendepak Thailand dari posisi ke-96 dunia.

Maka Gajah Perang pun harus lengser ke posisi saat ini, 97 dunia.

Baca juga: Betapa Hijaunya Skuad Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Misi Terselubung Shin Tae-yong

Namun meskipun melorot, Thailand tetap menjadi yang terbaik di kawasan ASEAN.

Thailand menjadi satu-satunya tim ASEAN yang menembus ranking 100 besar FIFA.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas