Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Lakukan Ini Ketika Akun Yahoo Jadi Korban Peretasan

Aksi pembobolan data besar-besaran yang dialami Yahoo tidak bisa diabaikan begitu saja.

Editor: Fajar Anjungroso
zoom-in Lakukan Ini Ketika Akun Yahoo Jadi Korban Peretasan
GOOGLE IMAGES
Yahoo butuh suntikan dana baru untuk menyehatkan kinerja setelah pendapatan dan labanya terus merosot. 

Yahoo mengimbau para pengguna untuk terus memantau akun Yahoo (email, kalender, group, dan lainnya) apakah ada aktivitas yang mencurigakan.

Bisa dimulai dengan mengecek email yang keluar (sent email).

Jangan sembarangan meng-klik link atau download dari alamat email tak dikenal.

Jika ada pihak-pihak yang menanyakan password Anda, ini sinyal merah. Jangan pernah membagikan informasi atau password apapun lewat email.

- Nyalakan autentifikasi kedua

Jika berdiri sendiri, password bukan merupakan pertahanan yang cukup kuat.

Tambahkan autentifikasi kedua, seperti pengiriman kode melalui SMS atau applikasi pesan lainnya. Ini bisa semakin membuat akun Anda lebih aman.

BERITA REKOMENDASI
Sumber: Kontan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas