Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Xiaomi Mi 9 Resmi Rilis, Ini Spesifikasi, Harga, & Keunggulan Ponsel dengan Kamera 48 Megapiksel

Berikut ini spesifikasi, harga, dan keunggulan Xiaomi Mi 9 selengkapnya seperti yang dirangkum Tribunstyle.com, Kamis (21/2/2019).

Editor: Dimas Setiawan Hutomo
zoom-in Xiaomi Mi 9 Resmi Rilis, Ini Spesifikasi, Harga, & Keunggulan Ponsel dengan Kamera 48 Megapiksel
Kolase TribunStyle
Xiaomi Mi 9 dirilis dengan keunggulan pada sisi kamera yang mengusung 48 megapiksel. 

TRIBUNNEWS.COM - Xiaomi Mi 9 secara resmi melucur dengan spesifikasi dan harga sangat bersaing.

Xiaomi Mi 9 dirilis dengan keunggulan pada sisi kamera yang mengusung 48 megapiksel.

Berikut ini spesifikasi, harga, dan keunggulan Xiaomi Mi 9 selengkapnya seperti yang dirangkum Tribunstyle.com, Kamis (21/2/2019).

Layar & Desain

Layar Xiaomi Mi 9 memiliki luas 6,39 inci beresolusi Full HD+ dengan panel AMOLED.

Xiaomi Mi 9 menggunakan notch (poni) pada bagian atas layar.

Poni yang dipilih yani berbentuk tetesan air (waterdrop).

( )
Berita Rekomendasi

Kamera Depan

Poni itu dibungkus dengan sebuah kamera dengan sensor 20 megapiksel.

Kamera itu sekaligus sebagai pemindai wajah.

HALAMAN SELANJUTNYA>>>

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas