Tren Fotografi Smartphone, Vivo Gelar Photo Contest 'Go Wider Go Up'
Go Wider Go Up Exhibition dan Photo Contest digelar sejak 9 hingga 14 April 2019.
Penulis: Fitri Wulandari
Editor: Choirul Arifin
Dia juga menilai gambar yang dihasilkan AI Super Wide Angle di kamera ini tidak kalah dengan hasil bidikan kamera profesional.
"Tidak berkurang kualitasnya ya, bahkan saya memasukkan foto di koran saya pun tidak masalah, kualitasnya masih bagus," tegas Iin.
Vivo V15 menjadi salah satu ponsel terbaru yang diluncurkan pada awal 2019 ini dan dianggap sebagai smartphone photography.
Dari jepretan-jepretan foto yang dipamerkan di exhibition kali ini, ada beberapa finalis kompetisi yang menggunakan fitur kamera AI Super Night Mode.
Hasilnya pun tidak kalah dengan bidikan kamera profesional.
Dari banyak foto yang dipamerkan pada acara itu, terpilih 3 pemenang yakni Juara 1 Afandi Teguh Afriyanto asal Sleman, Juara 2 Adie Wiratmo asal Sidoarjo dan Juara 3 M Jeffry Hanafiah asal Jogja.
Go Wider Go Up Exhibition dan Photo Contest digelar sejak 9 hingga 14 April 2019.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.