Update Harga dan Spesifikasi HP Terbaru Xiaomi Desember 2019: Redmi 7A hingga 8A Mulai Rp 1,1 Juta
Ada berbaga tipe HP Xiaomi yang memiliki berbagai fitur menarik, seperti Redmi 7A hingga 8A yang dijual mulai Rp 1,1 Juta.
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Pravitri Retno W
TRIBUNNEWS.COM – Ada berbaga tipe HP Xiaomi yang memiliki berbagai fitur menarik, seperti Redmi 7A hingga 8A yang dijual mulai Rp 1,1 Juta.
Redmi 7A yang memiliki baterai berkapasitas 4000 mAh dan dijual sehargaRp 1.199.000.
Selain itu, ponsel terbaru Xiaomi, Redmi seri 8 dan 8A yang telah dirilis pada Rabu (4/12/2019), dibanderol seharga Rp 1.399.000 dan Rp 1.699.000.
Redmi 8 dan 8A hadir dilengkapi baterai tahan lama, berkapasitas 5000 mAh dan tak kalah menarik dengan ponsel lainnya.
HP pintar ini memiliki ciri khas bentuk megah dan besar, penuh warna, dan daya simpan luas.
Selanjutnya, Redmi Note 8 Pro yang terdapat kamera 48MP dapat dibeli seharga Rp 2.999.000.
Lalu, bagaimana spesifikasi ponsel Xiaomi lainnya?
Berikut harga dan spesifikasi ponsel Xiaomi:
1. Redmi 8
Harga: Rp 1.699.000
Berikut spesifikasi HP Redmi 8, dilansir Gsmarena.com:
- Kamera: 12 MP, 2 MP, 8 MP
- Baterai: 5000 mAh
- Dimensi: 156.5 x 75.4 x 9.4 mm
- Ukuran layar: 6.22 inci
- Resolusi layar: 720 x 1520 pixels, rasio 19:9
- Sistem operasi: Android 9.0
- Pengolah Grafis: Adreno 505
- RAM: 32GB RAM 32GB, 64GB RAM 4GB
- Warna: Onyx Black, Ruby Red, Sapphire Blue
2. Redmi 8A
Harga: Rp 1.399.000
Berikut spesifikasi HP Redmi 8A, dilansir Gsmarena.com:
- Kamera: 12 MP, 8 MP
- Baterai: 5000 mAh
- Dimensi: 156.5 x 75.4 x 9.4 mm
- Ukuran layar: 6.22 inci
- Resolusi layar: 720 x 1520 pixels, rasio 19:9
- Sistem operasi: Android 9.0
- Pengolah Grafis: Adreno 505
- RAM: 32GB 2 GB RAM, 32GB 3 GB RAM, 64GB 4GB RAM
- Warna: Midnight Black, Ocean Blue, Sunset Red
3. Redmi Note 8 Pro
Harga: Rp 2.999.000
Berikut spesifikasi HP Redmi Note 8 Pro, dilansir mi.co.id:
-Warna: Pearl White, Forest Green, dan Mineral Grey
- Kamera: 64MP AI Quad kamera
- Tampilan Layar Penuh Dot Drop
- Resolusi: 2340 x 1080 FHD+
- Kecerahan: 500nit (typ) / 420nit (min)
- Kontras: 1500:1 (typ) | NTSC: 84% (typ)
- Mode Standar, Mode Sunshine, Mode Malam, Pengaturan suhu warna, dan 256 level
mode Baca yang disesuaikan.
- Lapisan pelindung anti-minyak dan anti-sidik jari.
4. Redmi Note 8
Harga: Rp 1.999.000
Berikut spesifikasi HP Redmi Note 8, dilansir Gsmarena.com:
- Kamera: 48MP Quad
- Baterai: 4.000 mAh
- Dimensi: 158.3 x 75.3 x 8.4 mm
- Ukuran layar: 6.3 inci
- Resolusi layar: 1080 x 2340 pixels, rasio 19.5:9
- Sistem operasi: Android 9.0
- Pengolah Grafis: Adreno 610
- RAM: 32GB 3GB RAM, 64GB 4GB RAM, 64GB 6GB RAM, 128GB 4GB RAM, 128GB 6GB RAM
- Warna: Neptune Blue, Moonlight White, Space Black, Nebula Purple
5. Redmi 7A
Harga: Rp 1.199.000
Berikut spesifikasi HP Redmi 7A, dilansir mi.co.id:
- Prosesor Qualcomm ® Snapdragon™ octa-core
- 4000mAh baterai berkapasitas tinggi
- 12 MP Kamera belakang AI
- Ukuran teks ekstra besar
- Volume speaker penerima tinggi
- FM radio headset-free
- Desain slot kartu 2+1
- AI face unlock
- Tampilan cahaya biru rendah disertifikasi oleh TÜV Rheinland ®
- Perlindungan percikan secara penuh
- Warnanya, ada Matte black dan Matte Blue
(Tribunnews.com/Suci Bangun Dwi Setyaningsih)