Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy M01, Dibekali dengan Chipset Snapdragon 439 dan Fitur Face Unlock

Simak bocoran spesifikasi Samsung Galaxy M01, smartphone dengan chipset Snapdragon 439 dan fitur Face Unlock.

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy M01, Dibekali dengan Chipset Snapdragon 439 dan Fitur Face Unlock
Gsmarena.com
Simak bocoran spesifikasi Samsung Galaxy M01, smartphone dengan chipset Snapdragon 439 dan fitur Face Unlock. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut bocoran spesifikasi Samsung Galaxy M01, smartphone yang dibekali dengan chipset Snapdragon 439 dan fitur Face Unlock.

Samsung kembali akan meluncurkan produk smartphone terbarunya yakni Galaxy M01.

Kabarnya Samsung Galaxy M01 akan diluncurkan pada bulan Juni mendatang.

Dikutip dari gadgetsnow.com, Samsung Galaxy M01 akan dilengkapi dengan sistem operasi Android v10 (Q).

Baca: Daftar Harga HP Terbaru Samsung Bulan Mei 2020, Galaxy A31 hingga Galaxy A80

Baca: Harga dan Spesifikasi Lengkap Oppo A92 di Indonesia, Snapdragon 665 RAM 8GB dan Baterai 5000 mAh

Bocoran spesifikasi Samsung Galaxy M01
Bocoran spesifikasi Samsung Galaxy M01

Ponsel ini ditenagai oleh prosesor Octa core (1,95 GHz, Quad core, Cortex A53 + 1,45 GHz, Quad core, Cortex A53).

Untuk chipset, ponsel ini dilengkapi dengan Qualcomm Snapdragon 439.

Kapasitas penyimpanan pada Galaxy M01 yakni 3 GB RAM dan penyimpanan internal 32 GB.

BERITA TERKAIT

Pada bagian layar, Galaxy M01 dibekali dengan layar LCD PLS TFT.

Dengan resolusi layar 720 x 1560 piksel dan kepadatan piksel 301 ppi.

Dilengkapi dengan rasio 19:9 dan screen-to-body ratio of.

Samsung Galaxy M01 memiliki dimensi layar yang berukuran 146,3 x 70,86 x 9,8 mm.

Selain itu, Galaxy M01 dibekali dengan resolusi kamera utama 5 MP f / 2.2 di belakang.

Kemudian, ada kamera 13 MP + 2 MP dengan fitur seperti Digital Zoom, Auto Flash, Face detection, Touch to focus.

Ponsel ini memiliki kapasitas baterai sebesar 4000mAh.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas