Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Bingung Mau Beli PlayStation, Xbox, Nintendo, atau PC untuk Main Game? Baca Ini!

Bingung mau beli PlayStation, Xbox, Nintendo, atau PC? Kekurangan dan kelebihan perbandingan PlayStation, Xbox, Nintendo, atau PC!

Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Bingung Mau Beli PlayStation, Xbox, Nintendo, atau PC untuk Main Game? Baca Ini!
sea.ign.com
Kekurangan dan kelebihan perbandingan PlayStation, Xbox, Nintendo, atau PC. 

Masih kalah dengan milik PlayStation.

Karena itu, pasar sekunder konsol ini tidak setara PlayStation.

Selain itu, Xbox sangat bergantung pada judul game dari pihak ketiga.

Sebagian besar gime eksklusif mereka juga mulai muncul di PC, dan Xbox, contohnya Kingdom Hearts.

Baca: Saingi Playstation 5, XBOX Series X Segera Rilis Dukung Game dengan Resolusi 8K

Nintendo

Nintendo Switch perangkat
Nintendo Switch (nintendo.com)

Raja eksklusif dengan game luar biasa seperti Super Mario, Zelda, Pokemon, dan Super Smash Bros.

Nintendo adalah satu dari yang tertua dalam sejarah game dan semua orang telah terjalin dengannya dalam satu atau lain bentuk.

Berita Rekomendasi

Jadi untuk memainkan game-game esklusif ini Anda harus menggunakan perangkat dari Nintendo.

Kekurangannya ada pada layanan online Nintendo yang dianggap masih agak rapuh.

Hal itu tergantung pada judul game.

Ada juga masalah pengontrol yang datang dengan Joy-Cons, yang tergolong mahal untuk membeli yang baru atau dalam hal memperbaikinya.

Harganya yang tergolong mahal dan tidak pernah turun meski telah ada bertahun-tahun dirilis.

Baca: Apex Legend Bakal Hadir di Nintendo Switch, Crossplay All Platform di Depan Mata

PC

Sejumlah peserta mengikuti Gaming Competition dan Overclocking yang diselenggarakan Telkomsel dan produsen prosesor komputer grafis dunia AMD di Paris Van Java (PVJ), Jalan Sukajadi, Kota Bandung, Jumat (27/2/2015). Kompetisi game dengan teknologi terbaik ini diikuti ratusan peserta dari berbagai daerah di Jabar dengan memperebutkan hadiah puluhan juta rupiah. Kegiatan ini juga akan berlangsung di Jogjakarta, Surabaya dan puncaknya di Bali pada Desember 2015. TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN
Sejumlah peserta mengikuti Gaming Competition dan Overclocking yang diselenggarakan Telkomsel dan produsen prosesor komputer grafis dunia AMD di Paris Van Java (PVJ), Jalan Sukajadi, Kota Bandung, Jumat (27/2/2015). Kompetisi game dengan teknologi terbaik ini diikuti ratusan peserta dari berbagai daerah di Jabar dengan memperebutkan hadiah puluhan juta rupiah. Kegiatan ini juga akan berlangsung di Jogjakarta, Surabaya dan puncaknya di Bali pada Desember 2015. TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN (TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN)

Jika Anda ingin bermain video game dengan kualitas terbaik dalam hal kinerja dan grafis, maka pilih PC.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas