Cara Transfer Pulsa Telkomsel dengan Mudah Lewat MyTelkomsel dan UMB, Berikut Biaya serta Syaratnya
Cara Transfer Pulsa Telkomsel dengan Mudah, Berlaku untuk simPATI, KARTU As, dan Loop lengkap dengan biaya kirim pulsa dan syarat serta ketentuannya
Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Citra Agusta Putri Anastasia
TRIBUN JATENG/TRIBUN JATENG/HERMAWAN HANDAKA
Telkomsel bekerjasama dengan Dinas Pendidikan Kota Semarang membagikan paket data internet gratis kepada 35.000 pelajar SMP Negeri di Kota Semarang. Acara yang digelar secara virtual ini dihadiri oleh Walikota Semarang Hendrar Prihadi SE.MM., Kepala Dinas Pendidikan Kota Semarang Gunawan Saptogiri, S.H., M.M dan ratusan kepala sekolah SMP di Kota Semarang. Paket data yang dibagikan ini merupakan pembelian Dinas Pendidikan kota Semarang dari Telkomsel dengan menggunakan dana BOS. Ini sesuai dengan kebijakan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, dana BOS untuk membantu sekolah dalam melaksanakan prioritas, termasuk penunjang pembelajaran jarak jauh (PJJ). (Tribun Jateng/Hermawan Handaka)
Terkait biaya, dihitung berdasarkan nilai nominal.
Transfer pulsa Rp 5.000,00 - Rp 19.000,00 akan dikenakan biaya Rp 2.000,00.
Sementara transfer pulsa di atas Rp 20.000,00 akan dikenakan biaya Rp 2.000,00.
Cara transfer pulsa Telkomsel untuk simPATI, KARTU As, dan Loop
Transfer pulsa via Aplikasi MyTelkomsel
- Buka aplikasi MyTelkomsel
- Akses menu "Gift"
BERITA REKOMENDASI
- Masukkan nomor tujuan transfer pulsa
- Pilih "Transfer Pulsa"
- Pilih metode pembayaran yang diinginkan
- Masukkan kode OTP
- Terima notifikasi transaksi
Transfer Pulsa via UMB *858#
- Buka Menu Panggilan