Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dengan Mudah Lewat MyTelkomsel dan UMB, Berikut Biaya serta Syaratnya

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dengan Mudah, Berlaku untuk simPATI, KARTU As, dan Loop lengkap dengan biaya kirim pulsa dan syarat serta ketentuannya

Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Citra Agusta Putri Anastasia
zoom-in Cara Transfer Pulsa Telkomsel dengan Mudah Lewat MyTelkomsel dan UMB, Berikut Biaya serta Syaratnya
TRIBUN JATENG/TRIBUN JATENG/HERMAWAN HANDAKA
Telkomsel bekerjasama dengan Dinas Pendidikan Kota Semarang membagikan paket data internet gratis kepada 35.000 pelajar SMP Negeri di Kota Semarang. Acara yang digelar secara virtual ini dihadiri oleh Walikota Semarang Hendrar Prihadi SE.MM., Kepala Dinas Pendidikan Kota Semarang Gunawan Saptogiri, S.H., M.M dan ratusan kepala sekolah SMP di Kota Semarang. Paket data yang dibagikan ini merupakan pembelian Dinas Pendidikan kota Semarang dari Telkomsel dengan menggunakan dana BOS. Ini sesuai dengan kebijakan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, dana BOS untuk membantu sekolah dalam melaksanakan prioritas, termasuk penunjang pembelajaran jarak jauh (PJJ). (Tribun Jateng/Hermawan Handaka) 

- Ketik *858# dan Tekan Panggilan

- Pilih nomor '1' untuk opsi "Transfer Pulsa"

- Masukkan nomor penerima dan nominal yang diinginkan

Perlu diingat, minimal sisa pulsa Telkomsel setelah melakukan transfer pulsa untuk pengguna simPATI, KARTU As, maupun Loop adalah Rp 2.000.

Collect Call

Selain itu, ada juga layanan Collect Call.

Layanan ini memungkinkan pengguna tetap bisa telpon meski pulsa sedang tipis.

Berita Rekomendasi

Nantinya, biaya telpon akan dibebankan kepada pihak yang menerima telpon.

Cara menggunakan layanan ini yakni:

Pertama, ajukan permintaan dengan mubungi *809*nomor tujuan#

Nomor tujuan akan menerima notifikasi.

Jika setuju, penerima telepon cukup menekan 1 untuk menerima telepon.

Jika penerima ingin menolak, cukup tidak menekan angka 1, dengan begitu permintaan akan gagal dilakukan.

(Tribunnews.com/Fajar)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas