Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Harga PS5 Diprediksi Melambung hingga 3 Kali Lipat, Ini Daftar Retailer Resmi dan Spesifikasinya

PS5 segera dirilis pada Januari 2021 di Indonesia dijual dengan kisaran harga Rp 7-8 Jutaan. Berikut harga, spesifikasi dan daftar kontak retailernya.

Penulis: Gigih
Editor: Sri Juliati
zoom-in Harga PS5 Diprediksi Melambung hingga 3 Kali Lipat, Ini Daftar Retailer Resmi dan Spesifikasinya
playstation.com
PS5 segera dirilis pada Januari 2021 di Indonesia dijual dengan kisaran harga Rp 7-8 Jutaan. Berikut harga, spesifikasi dan daftar kontak retailernya. 

- GS Shop Grand Metropolitan Mall telepon 021 29577752

- GS Shop Kota Kasablanka telepon 021 21383918

- GS Shop Lippo Mall Kemang telepon 021 29056870

- GS Shop Lippo Mall Puri telepon 021 29111145

- GS Shop Pondok Indah Mall telepon 021 7592760

- GS Shop Senayan City telepon 021 72781172

- GS Shop Bintaro Xchange telepon 021 27622272

BERITA REKOMENDASI

- GS Shop Trans Studio Mal Cibubur telepon 021 39733120

- Urban Republic Grand Indonesia telepon 0838 7208 5456

- Urban Republic Gandaria City telepon 021 2751 4602

- Urban Republic Summarecon Mal Serpong telepon 021 1500372

- Urban Republic Trans Studio Mall Cibubur telepon 021 1500372


Medan

- GS Shop Sun Plaza telepon 061 4501131

- GS Shop Podomoro Deli Park Medan telepon 0822 8713 5822

Bandung

- GS Shop Bandung Electronic Center telepon 022 4208206

Bali

- GS Shop Mall Bali Galeria telepon 0361 767043

Desain PS5 (playstation.com)
Desain PS5 (playstation.com) (playstation.com)

Dikutip dari playstation.com, berikut spesifikasi lengkap PlayStation 5:

CPU:

- x86-64-AMD Ryzen ™ “Zen 2”

- 8 Core / 16 Thread

- Frekuensi variabel, hingga 3,5 GHz

GPU

- Grafis berbasis AMD Radeon ™ RDNA 2

- Akselerasi Ray Tracing

- Frekuensi variabel, hingga 2,23 GHz (10,3 TFLOPS)

Sistem memori

- GDDR6 16 GB

- 448 GB / dtk Bandwidth

SSD

- 825 GB

- Bandwidth Baca 5,5 GB / dtk (Mentah)

Drive Optik

- Ultra HD Blu-ray (66G / 100G) ~ 10xCAV

- BD-ROM (25G / 50G) ~ 8xCAV

- BD-R / RE (25G / 50G) ~ 8xCAV

- DVD ~ 3,2xCLV

Disk Game PS5

- Ultra HD Blu-ray, hingga 100GB / disc

Video Output

- Port HDMI ™ OUT

- Dukungan TV 4K 120Hz, TV 8K, VRR (ditentukan oleh HDMI ver.2.1)

Audio

- AudioTec 3D “Tempest”

Ukuran

- PS5 390mm x 104mm x 260mm

Bobot

- PS5: 4.5kg

Daya Baterai:

- PS5: 350W

Input output

- Port USB Tipe-A (USB Kecepatan Tinggi)

- Port USB Tipe A (USB Kecepatan Super 10 Gbps) x2

- Port USB Tipe-C® (USB Kecepatan Super 10 Gbps)

Jaringan

- Ethernet (10BASE-T, 100BASE-TX, 1000BASE-T)

- IEEE 802.11 a / b / g / n / ac / ax

- Bluetooth® 5.1

Harga Resmi PS5 dari Sony, Edisi Digital Rp 6 Jutaan dan Reguler Rp 7,4 Jutaan
Harga Resmi PS5 dari Sony, Edisi Digital Rp 6 Jutaan dan Reguler Rp 7,4 Jutaan (Twitter/PlayStation)

Baca juga: Harga dan Daftar Retailer PlayStation 5 di Indonesia, Beserta Spesifikasi Lengkapnya

Baca juga: Pre-Order PS5 di Indonesia, Cek Harga dan Retailer di Sini, Bisa Dipesan Mulai 18 Desember 2020

Baca juga: PlayStation 5 Segera Rilis di Indonesia pada 22 Januari 2021, Berikut Harga dan Spesifikasinya

Baca juga: Game PS5 Dianggap Mahal, CEO SONY Beberkan Alasannya

Tak hanya memberitahukan spesifikasi PS5, pihak SIE juga menyampaikan informasi harga untuk aksesori yang akan diluncurkan bersamaan dengan konsol PS5:

- DualSense ™ Wireless Controller (standalone) - Rp 1.269.000

- Headset nirkabel PULSE 3D ™ - dengan dukungan audio 3D dan mikrofon peredam bising ganda Rp 1.699.000

- Kamera HD - dengan lensa ganda 1080p bagi para gamer untuk menayangkan diri mereka bersama dengan momen gameplay epik Rp 999.000

- Media Remote - untuk navigasi film dan layanan streaming dengan mudah Rp 499.000 DualSense ™ Charging Station - untuk dengan mudah mengisi daya dua

- DualSense Wireless Controllers Rp 499.000

(Tribunnews.com/Oktavia WW/Gigih) (Kompas.com/Kevin Rizky Pratama)

 
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas