Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Cara Isi Saldo ShopeePay Lewat BCA OneKlik, BRImo hingga Transfer ATM

Cara isi saldo ShopeePay anti ribet dan mudah, Anda bisa melakukannya dari rumah dengan cepat. Berikut cara isi saldo ShopeePay.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in Cara Isi Saldo ShopeePay Lewat BCA OneKlik, BRImo hingga Transfer ATM
Istimewa
Kampanye 9.9 Super ShopeePay Deals berlangsung dari 28 Agustus sampai 12 September 2021. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut cara isi saldo ShopeePay lewat BCA OneKlik, BRImo hingga Transfer ATM.

Cara isi saldo ShopeePay tersebut tergolong mudah, karena dapat dilakukan di rumah.

Shopee memberi layanan yang memudahkan penggunanya untuk melakukan transaksi langsung melalui akun Shopee mereka.

ShopeePay adalah layanan pembayaran virtual Shopee yang dapat digunakan secara otomatis setelah melakukan pemesanan.

Baca juga: Daftar Harga HP Xiaomi Bulan September 2021: Mulai dari Rp 1 Jutaan

Baca juga: Mini World: Creata Ajak Gamer Berkreasi Bikin Mini Game

Agar dapat melakukan pembayaran melalui ShopeePay, Anda harus mengisi saldonya terlebih dahulu.

Berikut Cara Isi Saldo ShopeePay melalui BCA OneKlik dikutip dari help.shopee.co.id :

1. Pastikan Anda sudah mendaftarkan Kartu Debit BCA melalui pengaturan Shopee

Berita Rekomendasi

2. Buka Shopee;

3. Klik Saya atau menuju laman akun Shopee Anda;

4. Klik ShopeePay;

5. Klik Isi Saldo, pilih BCA OneKlik;

6. Masukkan nominal saldo yang Anda inginkan, lalu klik Bayar Sekarang;

7. Setelah itu Anda akan diarahkan ke lama konfirmasi, klik Bayar apabila data sudah benar;

8. Saldo ShopeePay Anda akan terisi secara otomatis.

Baca juga: Rayakan Hari Kemerdekaan, ShopeePay 17.8 Semangat UMKM Lokal Hadirkan 3 Promo Spektakuler

Baca juga: Shopee Tawarkan ShopeePay Deals Rp1 Hingga Promo Produk Serba Seribu

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas