Cara Isi Saldo ShopeePay Lewat BCA OneKlik, BRImo hingga Transfer ATM
Cara isi saldo ShopeePay anti ribet dan mudah, Anda bisa melakukannya dari rumah dengan cepat. Berikut cara isi saldo ShopeePay.
Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Arif Fajar Nasucha
2. Pilih Transaksi Lain;
3. Pilih Pembayaran;
4. Pilih Lainnya;
5. Klik BRIVA;
6. Masukkan nomor BRIVA Anda, yaitu 112 08XXXXXXXX (3 digit kode bank dan nomor telepon ShopeePay Anda);
7. Periksa nomor tersebut, pilih Benar;
8. Masukkan nominal saldo yang ingin Anda transfer, minimal Rp 10.000;
BERITA REKOMENDASI
9. Periksa informasi data yang tertera di layar, jika sudah benar, klik Ya.
Cara Isi Saldo ShopeePay Melalui Indomaret:
Cara ini dilakukan apabila Anda tidak memiliki rekening bank dan aplikasi bank virtual.
1. Masuk ke akun Shopee Anda;
2. Klik Saya, kemudian pilik ShopeePay;
3. Klik Isi Saldo;
4. Pilih Indomaret/i.Saku;