Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

UPDATE Harga iPhone September 2021: Mulai dari iPhone X hingga iPhone 12 Pro Max

iphone tersedia dalam bermacam harga. iphone X internal 64GB dijual dengan harga Rp 10 jutaan.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in UPDATE Harga iPhone September 2021: Mulai dari iPhone X hingga iPhone 12 Pro Max
iBox.co.id
Berikut daftar harga iPhone terbaru bulan September 2021 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut update harga iPhone bulan September 2021, mulai dari iPhone X sampai iPhone 12 Pro Max.

HP iPhone menawarkan aneka macam model dan warna.

Berbagai model iPhone antara lain: iPhone X, iPhone XS, iPhone XS Max, iPhone XR, iPhone 11, iPhone 11 Pro, iPhone 11 Pro Max, iPhone SE, iPhone 12, iPhone 12 Mini, iPhone 12 Pro, dan iPhone 12 Pro Max.

Penggemar smartphone berlogo apel ini, dapat mengakses di iBox.co.id atau dapat membelinya di gerai iBox terdekat.

iPhone juga tersedia dalam bermacam harga.

Dari mulai iPhone X internal 64GB dijual dengan harga Rp 10 jutaan.

Lalu, iPhone 11 internal 256GB seharga Rp 12 jutaan.

Berita Rekomendasi

Hingga iPhone 12 internal 128GB yang dijual seharga Rp 14 jutaan.

Berikut adalah gambar iPhone XR
Berikut adalah gambar iPhone XR (Apple.com)

Berikut update Harga iPhone bulan September 2021 yang dirangkum Tribunnews.com dari iBox.co.id:

Harga iPhone X:

- iPhone X (64GB) : Rp 10.999.000

- iPhone X (256GB) : Rp 13.999.000

Harga iPhone XS:

- iPhone XS (64GB) : Rp 11.999.000

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas