Cara Mudah Transkrip dan Merangkum Video YouTube Secara Cepat, Gunakan 2 Aplikasi Ini
Berikut cara transkrip dan merangkum video YouTube dengan mudah dan cepat melalui anthiago.com dan happyscribe.
Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
- Setelah itu, sistem akan otomatis menampilkan hasil transkrip video berupa teks.
2. Cara Transkrip Video YouTube Melalui happyscribe
- Buka aplikasi YouTube
- Temukan video yang ingin Anda transkrip
- Copy/salin Link Video YouTube yang Anda pilih
- Kemudian akses laman www.happyscribe.com
- Log in menggunakan akun Google Anda
- Pilih menu "Transcription"
- Paste/Tempel link video di kolom yang telah disediakan
- Lalu pilih bahasa
- Pilih menu "Machine generated" or "Human made"
Apabila memilih menu "Machine generated", sistem akan menampilkan transkrip secara cepat dengan akurasi ketepatan 88 % .
Sementara jika Anda memilih menu "Human made", transkrip akan dikoreksi oleh ahli dan akurasi ketepatan 99 % .
- Nantinya, sistem akan menampilkan hasil transkrip dalam beberapa menit.
Namun jika memilih menu "Human made", Anda perlu menunggu transkrip dalam waktu 24 jam.
- Klik "Export" dan pilih format file yang Anda inginkan.
Anda dapat memilih format TXT, DOCX, PDF, HTML sesuai yang diinginkan.
(Tribunnews.com/Farrah Putri)