Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Cara Mudah Membuat Scrolling Text WhatsApp, Pesan Berpola Panjang Tanpa Ketik Manual

Bagaimana cara membuat scrolling text WhatsApp, pesan panjang berpola tanpa ketik manual

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Cara Mudah Membuat Scrolling Text WhatsApp, Pesan Berpola Panjang Tanpa Ketik Manual
ISTIMEWA
Scrolling Text WhatsApp tanpa aplikasi atau ketik manual 

TRIBUNNEWS.COM - Aplikasi WhatsApp kini muncul tren baru.

Para pengguna mulai memamerkan pesan panjang berpola.

Jika pesan panjang ini digulir ke bawah, akan membentuk pola seperti bergerak.

Hal ini dinamakan scrolling text.

Ternyata membuat scrolling text tak perlu mengetik manual.

Atau bahkan tak perlu menggunakan aplikasi tambahan.

Baca juga: Cara Mudah agar Status WhatsApp atau WA Hanya Dilihat oleh Teman Dekat

Baca juga: Cara Menggunakan WhatsApp Web, Cukup Ikuti Langkah Berikut Ini!

Pengguna cukup membuat tulisan yang diinginkan menggunakan situs ketiga, yakni patorjk.com.

Berita Rekomendasi

Lantas bagaimana cara membuat scrolling text WhatsApp dengan situs tersebut?

Berikut cara membuat scrolling text yang sudah Tribunnews.com praktekkan.

Cara membuat scrolling text WhatsApp

- Buka situs http://patorjk.com/ di browser PC atau ponsel Anda

- Pilih link 'Scrolling Text Time Waster'

- Gulir hingga ke bawah, isi kotak putih dengan pesan yang ingin kamu tulis

- Kamu juga bisa menyesuaikan panjang pesan dengan mengatur 'Auto scroll time', semakin banyak kamu mengisi kolom ini maka semakin panjang pesan Scrolling-nya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas