Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

6 Fakta Suku Arya, Membuat Wanita dari Berbagai Negara Tertarik hingga Ingin Diberi Keturunan

Banyak orang dari berbagai negara di seluruh dunia mencoba mendapat keturunan Arya murni.

Penulis: Rizky Tyas Febriani
zoom-in 6 Fakta Suku Arya, Membuat Wanita dari Berbagai Negara Tertarik hingga Ingin Diberi Keturunan
101india.com
Wanita di sebuah desa di Ladakh yang dipercaya keturunan Suku Arya murni 

TribunTravel.com/rizkytyas

TRIBUNNEWS.COM - Masih ingat sejarah tentang ideologi Nazisme yang menyatakan ras Nordik (dalam taksonomi akhir abad ke-19 dan awal abad ke-20 disebut ras Arya) adalah ras yang ideal dan murni?

Ketika itu, Adolf Hitler yang terobesi dengan "ras murni" telah membunuh banyak nyawa tak berdosa karena bukan keturunan suku Arya.

Sejak saat itu, Suku Arya menjadi sangat populer dan dianggap sebagai ras manusia paling murni.

Nazi percaya bahwa Suku Arya memiliki "darah murni" paling banyak di antara semua orang di bumi.

Ciri Suku Arya yang ideal adalah memiliki kulit pucat, rambut pirang dan bermata biru.

Akibatnya, banyak orang dari berbagai negara di seluruh dunia mencoba mendapat keturunan Arya murni.

Berita Rekomendasi

Banyak wanita dari berbagai negara meminta kesediaan pria di desa ini untuk memberi keturunan mereka.

Dilansir dari laman Boldsky, Rabu (24/10/2018) berikut alasan mengapa wanita ingin hamil dengan keturunan orang Arya.

1. Warga desa di Ladakh diakui memiliki garis darah murni dari Aryan (orang Suku Arya)

Suku Arya di Ladakh, India
Suku Arya di Ladakh, India

Menurut sejarawan, sebuah suku bernama Brokpa memiliki mata biru, kulit terang, dan posturnya lebih tinggi daripada anggota komunitas lainnya.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas