Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rekomendasi 7 Wisata Kuliner Salatiga, Ada Sate Sapi hingga Soto Ayam Esto yang Bercitarasa Istimewa

Meskipun termasuk sebuah kota kecil, Salatiga mempunyai tempat-tempat kuliner dengan rasa yang akan memuaskan lidahmu.

Editor: Rizky Tyas Febriani
zoom-in Rekomendasi 7 Wisata Kuliner Salatiga, Ada Sate Sapi hingga Soto Ayam Esto yang Bercitarasa Istimewa
Instagram @princessjajan.yk, @kuliner_salatiga dan @nikholasvanrossum
Kolase Kuliner Salatiga 

TribunTravel.com/ Gigih Prayitno 

TRIBUNNEWS.COM - Kuliner Salatiga ternyata memiliki cita rasa luar biasa yang sayang sekali untuk kamu lewatkan.

Meskipun termasuk sebuah kota kecil, Salatiga mempunyai tempat-tempat kuliner dengan rasa yang akan memuaskan lidahmu.

Dilansir dari berbagai sumber, Tribun Travel merangkum 7 tempat kuliner Salatiga yang harus kamu coba.

1. Sate Sapi Suruh

Jalan Jenderal Sudirman No. 16F, Salatiga

Sate Sapi Suruh sudah terkenal memiliki cita rasa yang luar biasa, sehingga banyak wisatawan dari luar Kota Salatiga selalu mampir ke tempat ini.

Berita Rekomendasi

Memesan satu porsi sate sapi di sini sudah cukup membuat kenyang perutmu, karena potongan daging dalam sate ini terbilang cukup besar dari sate sapi biasanya.

Memiliki tekstur daging yang empuk hingga ke lemak dan otot-ototnya, lalu tidak berbau amis dan dipadukan dengan bumbu kacang, kecap manis serta irisan bawang dan jeruk nipis, dijamin akan memberikan sensasi yang luar biasa di lidahmu.

2. Opor Bebek Mak Yah

Jalan Muncul Raya, Kebumen, Banyubiru, arah Salatiga

Kalau kamu sedang berpergian dari arah Ambarawa menuju ke Kota Salatiga, tidak ada ada salahnya untuk mampir ke Warung Makan Mak Yah.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas