Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

6 Menu Praktis dan Sehat untuk Sarapan ala Orang Barat, Bisa Dibuat Sendiri di Rumah

Jika kamu ingin mencoba sarapan dengan berbeda dan tidak monoton sebelumnya, TribunTravel merangkum 6 sajian praktis dan menyehatkan ala orang barat

Editor: Rizky Tyas Febriani
zoom-in 6 Menu Praktis dan Sehat untuk Sarapan ala Orang Barat, Bisa Dibuat Sendiri di Rumah
pexels.com
Ilustrasi 

TribunTravel.com/ Gigih Prayitno 

TRIBUNNEWS.COM - Pilihan sajian untuk sarapan praktis dan juga menyehatkan yang bisa kamu buat sendiri di rumah.

Ketujuh menu sarapan yang biasa dikonsumsi oleh para bule ini dikenal simpel dibuat tanpa harus menghabiskan banyak waktu untuk membuatnya.

Jika kamu ingin mencoba sarapan dengan berbeda dan tidak monoton sebelumnya, TribunTravel merangkum 6 sajian praktis dan menyehatkan ala orang bule untuk sarapan.

1. Avocado Fried Eggs

Avocado Fried Eggs (The Whole Tara)
Avocado Fried Eggs (The Whole Tara)

Membuat avocado fried eggs sangat mudah dibuat di rumah.

Kamu cukup membelah buah alpukat dan meletakkan telur di tempat biju yang sudah dibuang.

Berita Rekomendasi

Setelah itu kamu bisa masukkan alpukal berisi telur ke dalam oven dan memanggangnya atau bisa juga meletakkannya di atas wajan.

2. Pancake

Pancakes (eggs.ca)
Pancakes (eggs.ca)

Pancake menjadi satu sajian sarapan yang cukup populer dan familiar di kalangan negara-negara Eropa.

Cara buatnya yang mudah dan praktis menjadi menu sarapan yang bisa kamu coba dirumah.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas