Jelang Pelantikan Jokowi-Ma'ruf Amin, Ada Ribuan Porsi Nasi Goreng Gratis di Dekat Istana Negara
Sebanyak 160 gerobak pedagang nasi goreng siap ramaikan pelantikan Jokowi-Ma'ruf Amin.
Editor: Arif Setyabudi Santoso
TribunJakarta.com/Muhammad Rizki Hidayat
Sebanyak 160 pedagang nasi goreng diminta berjualan di dekat Istana Negara menjelang pelantikan Jokowi-Ma'ruf Amin hari ini atau Minggu (20/10/2019).
TRIBUNNEWS.COM - Sebanyak 160 gerobak pedagang nasi goreng siap ramaikan pelantikan Jokowi-Ma'ruf Amin, Minggu (20/10/2019).
Jumlah 160 pedagang nasi goreng ini bertambah dari sebelumnya yang hanya 150.
Para pedagang nasi goreng ini sengaja disediakan oleh relawan Joko Widodo (Jokowi).
Koordinator Konsumsi dari relawan Jokowi, Sofia, menyebut para pedagang nasi goreng ini akan membagikan makanan gratis. Baca selengkapnya ------>>>>>>
Tonton juga:
• Parade Sambut Pelantikan Jokowi-Maruf Amin di Yogyakarta, Ada Gunungan Salak hingga Bakpia
• Menilik Taman Pandang Istana dan Patung Kuda Monas, Lokasi Nobar Pelantikan Jokowi-Maruf
Berita Rekomendasi