Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

7 Cara Kurangi Gejala Kaki Bengkak di Pesawat saat Penerbangan Jarak Jauh

Mengutip laman Mayo Clinic, kaki bengkak saat berada di ketinggian dalam waktu yang lama memang merupakan hal yang normal dan biasanya tidak berbahaya

Editor: Ambar Purwaningrum
zoom-in 7 Cara Kurangi Gejala Kaki Bengkak di Pesawat saat Penerbangan Jarak Jauh
Escape
Ilustrasi penumpang pesawat. 

TRIBUNNEWS.COM - Ketika menempuh perjalanan jarak jauh dengan pesawat terbang, ada banyak perubahan yang dialami tubuh.

Satu di antaranya adalah kaki bengkak.

Mengutip laman Mayo Clinic, kaki bengkak saat berada di ketinggian dalam waktu yang lama memang merupakan hal yang normal dan biasanya tidak berbahaya.

Penyebab utama kaki bengkak saat berada di dalam pesawat terbang adalah terbatasnya gerak. HALAMAN SELANJUTNYA >>>>

 7 Permintaan Paling Aneh Selama Penerbangan, Ada yang Ingin Mesin Pesawat Dimatikan

 Kenapa Headphone Jack di Pesawat Memiliki Bentuk Berbeda? Ini Alasannya

TONTON JUGA

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas