Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Candi Mendut dan Pawon di Magelang Kembali Dibuka, Traveler Wajib Patuhi Protokol Kesehatan

Candi Mendut dan Pawon di Kabupaten Magelang kembali dibuka dengan menerapkan protokol kesehatan.

Editor: Ambar Purwaningrum
zoom-in Candi Mendut dan Pawon di Magelang Kembali Dibuka, Traveler Wajib Patuhi Protokol Kesehatan
Flickr/Hartwig HKD
Candi Mendut di Jogja 

TRIBUNNEWS.COM - Candi Mendut dan Pawon di Kabupaten Magelang kembali dibuka dengan menerapkan protokol kesehatan.

Kunjungan wisatawan juga masih dibatasi di halaman candi saja.

Wisatawan belum boleh naik ke atas candi.

Kepala Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Magelang, Iwan Sutiarso menyebut, daya tarik wisata (DTW) Candi Mendut dan Pawon telah kembali dibuka sejak 8 Juli 2020. HALAMAN SELANJUTNYA > > > >

 Dibuka Sejak 25 Juni, Candi Borobudur Akan Tambah Kuota Pengunjung Secara Bertahap

 Asal Usul Keberadaan Monumen Berbahasa Jepang di Candi Mendut Magelang

TONTON JUGA

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas