Viral di Medsos Gara-gara Ade Londok, Apa Itu Odading?
Belum lama ini, odading Mang Oleh mendadak viral di media sosial setelah dipromosikan seorang selebgram bernama Ade Londok.
Editor: Sinta Agustina
TRIBUNNEWS.COM - Belum lama ini, odading Mang Oleh mendadak viral di media sosial setelah dipromosikan seorang selebgram bernama Ade Londok.
Dalam video viral tersebut, Ade mempromosikan odading Mang Oleh dengan Bahasa Sunda dan nada nge-gas.
Sambil makan odading, Ade mengatakan odading Mang Oleh membuatnya seperti Iron Man, tokoh superhero dalam film The Avengers.
"Odading Mang Oleh. Mmmm rasanya seperti Anda menjadi Iron Man. Belilah odading Mang Oleh didieu, karena lamun teu ngadahar Odading Mang Oleh, maneh teu gaul jeung aing. Lain balad aing," kata Ade dalam video itu.
Lalu, apa itu odading?
Baca: Viral di Medsos, Pendaki Wanita Terekam Petik Bunga Edelweis di Gunung Lawu
Baca: Negara-negara yang Sulit Dikunjungi Turis, Korea Utara Masuk Dalam Daftar
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.