Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rekomendasi 6 Tempat Wisata di Singkawang yang Lagi Hits, Cocok untuk Liburan Bareng Keluarga

Rekomendasi tempat wisata di Singkawang yang patut kamu kunjungi, ada Taman Bukit Bougenville hingga Waterboom Taman Cinta.

Editor: Muhammad Yurokha May
zoom-in Rekomendasi 6 Tempat Wisata di Singkawang yang Lagi Hits, Cocok untuk Liburan Bareng Keluarga
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ZULFIKRI
Para pengunjung sedang bermain di pantai Taman Pasir panjang indah Singkawang, Kalimantan Barat, Jum'at 28 April 2023. 

TRIBUNNEWS.COM - Ingin jelajahi tempat wisata di Singkawang?

Pas banget, ada rekomendasi tempat wisata di Singkawang yang patut kamu kunjungi.

Pantai Pasir Panjang, Singkawang.
Pantai Pasir Panjang, Singkawang. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ RIDHOINO KRISTO SEBASTIANUS MELANO)

Tempat wisata di Singkawang ini tak hanya menawarkan keindahan, melainkan juga daya tarik tersendiri.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut sederet rekomendasi tempat wisata di Singkawang.

Baca juga: 5 Tempat Wisata Hits di Sawahlunto, Kunjungi saat Liburan Akhir Tahun di Sumatera Barat

1. Pantai Pasir Panjang

Berbicara soal tempat wisata di Singkawang rasanya tak akan jauh-jauh dengan pamor Pantai Pasir Panjang.

Sesuai namanya, daya tarik utama dari destinasi ini adalah garis pantainya yang landai.

Berita Rekomendasi

Areanya juga cukup luas dan memanjang jadi sangat leluasa untuk dieksplorasi para wisatawan.

Tak hanya itu Pantai Pasir Panjang juga masih bersih dan kondisi alamnya masih begitu terjaga hingga sekarang.

Lokasi: Kecamatan Tujuh Belas, Kota Singkawang, Kalimantan Barat

Baca juga: 5 Tempat Wisata Hits Dekat Candi Borobudur Magelang Buat Libur Natal dan Tahun Baru

2. Batu Belimbing

Ramainya wisatawan di Wisata Batu Belimbing Singkawang Kalimantan Barat.
Ramainya wisatawan di Wisata Batu Belimbing Singkawang Kalimantan Barat. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ZULFIKRI)

Nama tempat wisata Batu Belimbing diambil dari adanya sebuah batu raksasa yang terapung di atas danau.

Di mana batu ini punya bentuk yang unik dengan ukiran alami yang kini dijadikan sebagai objek wisata.

Tak hanya melihat batu, wisatawan juga bisa melakukan banyak keseruan saat liburan ke Batu Belimbing.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas