VIDEO: Proses Registrasi Muktamar NU Ricuh
BPJS yang dinyatakan haram oleh MUI akan dibahas dalam Muktamar
Editor: Bian Harnansa
Pelaksanaan Muktamar Nahdlatul Ulama ke-33, akan dimulai hari ini hingga 5 Agustus mendatang. Kabarnya 4 orang digadang-gadang akan maju bertarung dalam bursa calon ketua umum PBNU.
Salah satunya adalah Said Aqil Siroj, yang masih menjabat ketua umum PBNU. Sejumlah persoalan, di antaranya soal BPJS yang dinyatakan haram oleh MUI, akan dibahas dalam Muktamar ini. Namun, keributan terjadi saat proses registrasi peserta Muktamar.